Mau Lolos Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 13? Simak Tips Berikut dan Buktikan

- 6 Maret 2021, 15:30 WIB
Kartu Prakerja Gelombang 13
Kartu Prakerja Gelombang 13 /Instagram prakerja.go.id/

Maka dari itu sebelum tes dimulai kamu perlu mempersiapkan alat tulis dan kertas agar waktu yang kamu gunakan untuk mengerjakan tidak terbuang sia-sia. Selain itu kamu juga perlu persiapan konsisi fisik maupun psikis yang fit agar lancar ketika mengerjakan tesnya.

Baca Juga: Jadwal Pertandingan Sepak Bola Liga Italia Serie A 7-9 Maret di RCTI

Baca Juga: Kabar Gembira Bagi Alumni Kartu Prakerja! Pemerintah Beri Modal Tambahan untuk Lanjutkan Wirausaha

“Kendalanya itu ketika menghubungan akun dengan nomor rekening. Saya tidak punya nomor rekening. Jadi saya harus memilih pakai Ovo, Link Aja, atau GoPay dengan kelas premium. Awalnya saya kesulitan menghubungkannya pas buka grub WA sama adminya disarankan pakai Go Pay,” tambahnya.

Dia menyampaikan bahwa penyampaian kelulusan tes diumumkan melalui akun masing-masing pendaftar. Tersedia lengkap dengan pilihan pelatihan yang akan dipilih. Uang insentif pun juga tertera didalamnya.

Namun, bila dalam kurun waktu satu bulan tidak melakukan pelatihan maka uang insentif tersebut akan hangus dan tidak akan menerima uang sebesar Rp600 ribu per bulan selama 4 bulan.

Baca Juga: Penampilan 3 Duta Provinsi Liga Dangdut Indosiar LIDA 2021 Malam Ini, Ini Link Streamingnya

“Waktu itu saya memilih pelatihan tentang Wordpress, uang pelatihannya Rp150 ribu. Pelatihannya ada yang offline dan online. Yang offline, langsung diberi file materi. Sedangkan yang online pelatihan melalui webinar. Kemudian ada ujiannya juga. Nilai minimalnya 65, bila kurang dari 65 bisa mengulang sampai memenuhi 65,” jelas Anisa.

Selain itu dia juga mengatakan bahwa setelah melakukan ujian harus memberikan ulasan an rating terhadap pelatihan yang telah diterima. Sertifikat elektronik diberikan setelah 3 hingga 7 hari kemudian, kecuali sabtu dan hari libur.

Baca Juga: Mbak You Ingatkan Arya Saloka Terkait Masalah yang Terjadi di Masa Depan, Ada Apa?

Halaman:

Editor: Heru Fajar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x