Cara Daftar dtks.kemensos.go.id untuk Dapat Bantuan BST Rp 300 Ribu, Ini Alur-alurnya

- 20 Januari 2021, 12:34 WIB
Cara daftar laman dtks.kemensos.go.id untuk bisa dapatkan bantuan BST Rp300 ribu.*
Cara daftar laman dtks.kemensos.go.id untuk bisa dapatkan bantuan BST Rp300 ribu.* //https://dtks.kemensos.go.id//.*/https://dtks.kemensos.go.id//

Berikut ini cara agar nama terdaftar di laman DTKS atau link dtks.kemensos.go.id dengan mengikuti alur pendaftarannya.

Baca Juga: Jackson dan Youngjae GOT7 Sedang dalam Pembicaraan Kontrak dengan Agensi Rain

Baca Juga: Jateng Kirim Tim Bantu Wilayah yang Terkena Bencana, Ganjar Pranowo: Sesama Anak Bangsa!

Pertama, masyarakat (fakir miskin) mendaftarkan diri ke Desa/Kelurahan setempat dengan membawa KTP dan KK.

Hasil pendaftaran aktif fakir miskin ke Desa/Kelurahan, selanjutnya akan dilakukan Musyawarah di tingkat Desa/Kelurahan untuk membahas kondisi warga yang layak masuk kedalam DTKS berdasarkan prelist awal dan usulan baru.

Musdes/Muskel akan menghasilkan Berita Acara yang ditandangani oleh Kepala Desa/Lurah dan perangkat desa lainnya, yg kemudian menjadi Prelist Akhir.

Baca Juga: Tato Jungkook Akhirnya Lulus Sensor Big Hit Entertainment dan Debut di RUN BTS!

Baca Juga: Kapal Tankernya Ditangkap Iran, Korsel Justru Tarik Kapal Perangnya dari Teluk Persia, Takut?

Prelist Akhir dari Hasil Musdes/Muskel digunakan oleh Dinas Sosial untuk melakukan verifikasi dan validasi data dengan instrumen lengkap DTKS melalui kunjungan rumah tangga.

Data yang telah diverifikasi dan validasi kemudian diinput di aplikasi SIKS Offline oleh Operator Desa/Kecamatan. Data yang sudah diinput di SIKS Offline kemudian di eksport berupa file extention siks.

Halaman:

Editor: Meilia Mulyaningrum

Sumber: Kemensos


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x