Data Sudah Valid Tapi Belum Dapat BLT BSU BPJS Ketenagakerjaan? Kemnaker Ungkap Penyebabnya

9 November 2020, 08:30 WIB
Kemnaker menemukan penerima BLT BSU BPJS Ketenagakerjaan bergaji di atas Rp5 juta /kemnaker/

SEMARANGKU - Data sudah valid, tapi belum dapat BLT BSU BPJS Ketenagakerjaan? Simak penyebabnya dalam penjelasan di artikel ini.

Beberapa penerima BLT BSU BPJS Ketenagakerjaan mengeluh karena belum dapat bantuan subsidi gaji meskipun telah memenuhi syarat yang telah ditentukan.

Mengapa BLT BSU BPJS Ketenagakerjaan belum masuk ke rekening penerima, meski data penerima sudah valid?

Baca Juga: Login kemnaker.go.id, BLT BSU BPJS Ketenagakerjaan Gelombang 2 Cair Hari Ini, Pastikan Kamu Dapat

Baca Juga: Kamala Harris Terpilih Wanita Pertama Wakil Presiden Amerika, Rakyat India Sambut Gembira dan Pesta

Hal tersebut disebabkan oleh beberapa hal, menurut Aswansyah selaku Direktus KKHI Kemnaker.

Perlu diketahui, pekerja dapat dinyatakan sebagai penerima BLS BSU BPJS Ketenagakerjaan jika telah memenuhi syarat berikut.

  • Warga Negara Indonesia
  • Peserta aktif BPJS Ketenagakerjaan
  • Pekerja atau buruh penerima gaji atau upah
  • Kepesertaan BPJS Ketenagakerjaan sampai dengan bulan Juni 2020
  • Peserta aktif jaminan sosial ketenagakerjaan dengan jadi dibawah Rp5 juta per bulan

Meskipun telah memenuhi syarat di atas, ada beberapa hal yang menyebabkan BLT BSU BPJS Ketenagakerjaan tak kunjung cair.

Baca Juga: Jadwal Pengumuman Kartu Prakerja Gelombang 11, Info Terbaru dan Terupdate Baca Disini!

Baca Juga: Perang Dunia 3 Bisa Pecah Oleh Ketidakpastian Global Kata Panglima Militer Inggris Nick Carter

Aswansyah selaku Direktur KKHI Kemnaker memperikan penjelasan terkait masalah tersebut.

"Pertama itu ada duplikasi. Kedua, rekening tidak aktif. Ketiga, rekening diblokir. Terus keempat, rekeningnya tidak match dengan nama di NIK dengan nama di rekening," tutur Aswansyah, dilansir Semarangku dari video di channel YouTube Kemnaker.

Selain itu, Aswansyah juga menambahkan bahwa penerima BLT subsidi gaji yang menggunakan rekening giro, akan menghambat proses pencairan.

Baca Juga: Donald Trump Bakal Kehilangan Perlindungan Istimewa dari Twitter dan Facebook Awal Tahun Mendatang

Baca Juga: Meski Kalah Donald Trump Masih Bisa Menjadikan China Sebagai Kambing Hitam dan Menghancurkannya

Jadi bisa disimpulkan, berikut penyebab BLT BSU BPJS Ketenagakerjaan belum cair meski data penerima sudah valid.

1. Rekening duplikasi

2. Rekening tidak aktif

3. Rekening diblokir

Baca Juga: Cek Daftar Penerima BPUM Banpres UMKM se-Indonesia via Login pembiayaan.depkop.go.id, Ini Caranya!

Baca Juga: Yuk Login pembiayaan.depkop.go.id untuk Cek Daftar Penerima BPUM UMKM Se-Indonesia, Buruan

4. Nama NIK dan di rekening tidak sesuai

5. Penggunaan rekening giro

***

Editor: Risco Ferdian

Sumber: Kemnaker

Tags

Terkini

Terpopuler