Cara Daftar BLT UMKM 2021 Offline yang Cair Bulan Mei, Buruan Datangani Kantor Ini

28 Mei 2021, 12:55 WIB
Cara Daftar BLT UMKM 2021 Offline yang Cair Bulan Mei/ilustrasi //Pixabay/Eko Anug

SEMARANGKU - Simak cara daftar BLT UMKM 2021 offline yang cair bulan Mei dengan mendatangi kantor Koperasi Daerah.

Pendaftaran BLT UMKM 2021 secara offline hanya bisa dilakukan lewat kantor Dinas Koperasi Daerah.

Jangan lupa membawa surat usaha untuk memudahkan proses pendaftaran BLT UMKM 2021 offline di kantor Koperasi Daerah.

Baca Juga: Bisa Online, Cara Daftar UMKM Mekaar BNI 2021 di oss.go.id Menggunakan HP Android

Sebab, bantuan ini hanya diperuntukkan untuk golongan pelaku usaha di masa pandemi saat ini.

Oleh karenanya, saat pendaftaran maka membawa surat izin usaha yang dikeluarkan oleh lurah atau RT setempat.

Dengan demikian, Anda akan diterima menjadi penerima BLT UMKM 2021 di tahun 2021.

Baca Juga: Ganjar Pranowo Akhirnya Bicara Soal Hubungan Politik dengan Puan Maharani Usai Tak Diundang PDIP

Adapun besaran bantuan ini, yakni Rp1,2 juta yang diberikan kepada pelaku UMKM mikro, kecil dan menengah.

Berikut ini panduan pendaftaran BLT UMKM BPUM 2021 secara online yakni:

- Datang ke Kantor Dinas Koperasi dan UKM di pemerintah kabupaten/kota setempat

- Membawa sejumlah berkas persyaratan seperti KTP, KK, NIB, atau SKU

- Mengisi formulir pendaftaran

- Mengikuti semua alur atau tahapan yang ditetapkan.

Baca Juga: UPDATE! Link Resmi Cek Penerima BLT UMKM BPUM Via BNI dan BRI, Login Di sini!

Setelah itu, Anda akan menerima SMS bahwa sebagai penerima BLT Banpres dari pemerintah.

Kemudian, bisa dicairkan melalui bank BNI ataupun BRI yang ada di daerah masing-masing.

Adapun cara cek penerima bisa mengikuti langkah-langkah berikut ini:

Baca Juga: Panduan Cara Top Up Chips dan Koin di Higgs Domino Mudah dan No Ribet

Cara Cek Penerima BPUM BRI

- Klik link eform.bri.co.id/bpum

- Masukkan NIK KTP dan kode verifikasi

- Klik proses inquiry

Cara cek penerima BLT di BNI

- Masuk ke laman banpresbpum.id

- Masukkan NIK KTP dan Klik CARI

Itulah cara daftar BLT UMKM 2021 BPUM Banpres secara offline lengkap cara cek penerima di BRI dan BNI secara online.***

Editor: Sauqi Romdani

Tags

Terkini

Terpopuler