Terungkap! Ini Alasan Pembeli iPhone 12 Series Tidak Dapat Charger dan Headset dari Apple

- 21 Oktober 2020, 20:04 WIB
iPhone 12 Series
iPhone 12 Series /Twitter/@Apple/

Baca Juga: Buruan Klik Link eform.bri.co.id untuk Cek Daftar BLT UMKM Program BPUM Cair Rp 2,4 Juta Hari Ini

Perusahaan juga mengatakan bahwa semakin banyak pelanggan yang beralih ke metode pengisian nirkabel.

Dengan demikian, isi kotak iPhone 12 hanya berisi sebuah smartphone, kabel charger, SIM tray ejector, buku petunjuk, kartu garansi, dan stiker Apple.

Selain iPhone 12, Apple juga menerapkan perubahan baru ini untuk penjualan model iPhone lainnya seperti di iPhone XR, iPhone 11, dan iPhone SE (2020).

Baca Juga: Daftar Kuota Internet Gratis Kemdikbud Cair Besok, Cara untuk Telkomsel dan Operator Lain Bisa by WA

Baca Juga: Cara Cek Penerima Banpres BPUM Rp2,4 Juta di eform.bri.co.id/bpum Hanya Pakai KTP, Ikuti Langkah Ini

Di samping itu, kotak penjualan iPhone 12 juga bisa dirancang seramping mungkin agar lebih ramah lingkungan.

Sebab, kepala charger biasanya memiliki dimensi tebal dan memakan tempat. ***

Halaman:

Editor: Risco Ferdian

Sumber: 9to5mac


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x