Bantuan Kuota Internet Gratis dan Bonus 10 GB Dibagikan Telkomsel, Ini Cara Dapatnya!

- 11 Oktober 2020, 08:51 WIB
Bantuan Kuota Internet Gratis dan Bonus 10 GB Dibagikan Telkomsel
Bantuan Kuota Internet Gratis dan Bonus 10 GB Dibagikan Telkomsel /Semarangku.com

Baca Juga: Link LIVE STREAMING Trans 7 MotoGP Le Mans Prancis, Fabio Quartararo Merasa Terancam Dua Ducati

Kuota belajar Kemendikbud terdiri dari kuota pendidikan, kuota conference, dan kuota chat.

Kuota pendidikan mencakup: Google Classroom, Zenius, Rumah Belajar, Quipper, Cakap, Bahaso, AyoBlajar, Kippin School 4.0, Sekolahmu, Udemy, Duolingo, video meeting edukasi Birru, Ruangguru, Kelas Pintar, dan aplikasi online belajar lainnya serta ratusan portal e-learning kampus dan sekolah.

Kuota conference mencakup: Zoom, Google Meet, Cisco Webex, UMeetMe, Microsoft Teams.

Sementara Kuota chat mencakup aplikasi Whatsapp.

Baca Juga: ShopeePay Perluas Jangkauan ke Lebih dari 500 Outlet Planet Ban

Namun, jika kuota internet gratis yang telah diberikan secara gratis tersebut tidak dapat memenuhi kebutuhan pengguna hanya cukup dengan pulsa senilai Rp 10 bisa mengklaim bonus pulsa 10 GB dari telkomsel.

Berikut ini adalah caranya untuk klaim bonus tersebut

Pertama, pengguna dapat mengaktifkan Kuota Belajar melalui aplikasi My Telkomsel.

Baca Juga: Bantuan Kuota Internet 50 GB+ Cair Lagi, Ini Cara Dapat dan Rincian Besarannya!

Halaman:

Editor: Risco Ferdian

Sumber: Telkomsel


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah