Update PUBG Mobile 1.0 Sudah dirilis untuk Pengalaman Permainan yang Lebih Segar

- 21 September 2020, 20:45 WIB
PUBG Mobile 1.0 Sudah dirilis , Ter update
PUBG Mobile 1.0 Sudah dirilis , Ter update /Semarangku / Pubgmobile/

Baca Juga: Setelah PUBG Diblokir Penggemar Beralih Memainkan Call of Duty Mobile, Pengguna Langsung Meroket

Pembaharuan yang dilakukan oleh PUBG Mobile adalah dengan memberikan tampilan baru yang dapat tampil dari langit, di dalam air, serta tanaman yang tampak lebih nyata, dan juga terlihat dengan jelas beragam struktur berupa bangunan.

Untuk sejumlah bangunan telah ditambahkan tempat bersembunyi di bawah tanah yang dapat ditemukan dengan cara melubangi lantai kayu dengan sebuah tembakan, namun ruang rahasia ini tidak terdapat pada seluruh rumah.

Dengan adanya perombakan yang besar di Erangel, pemain dapat menikmati tampilan yang lebih memuaskan dan bisa menyusun strategi yang lebih maksimal dengan adanya penambahan bangunan.

Baca Juga: Komparasi Spesifikasi Vivo X50 dan X50 Pro, Simak Beberapa Kecanggihan yang Ditawarkan

Baca Juga: Epic Games Kembali Bagikan 2 Game Gratis, Simak Selengkapnya!

Selain perombakan pada area Erangel, PUBG Mobile juga memperbaharui area Livik dengan memberikan beragam senjata terbaru yang belum pernah ada pada permainan sebenarnya yang dinamakan dengan M1014, senjata jenis shotgun yang bisa memuat hingga tujuh putaran amunisi.

Livik juga mengalami perubahan dari segi visual yang sama dengan Erangel yaitu grafik yang lebih realistis dan detail.

Pada versi sebelumnya Livik masih dirilis dalam versi Beta sehingga masih ada proses yang lama dalam mengakses.

Baca Juga: FAU-G, Game Pengganti PUBG yang akan Segera Dirilis di India, Simak Selengkapnya!

Halaman:

Editor: Heru Fajar

Sumber: PUBG Mobile


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x