7 Rekomendasi SSD Tipe Konektor M.2 Harga Terjangaku, Mulai Rp200 Ribuan Hingga Rp500 Ribuan

- 20 November 2023, 16:52 WIB
7 Rekomendasi SSD Tipe Konektor M.2 Harga Terjangaku, Mulai Rp200 Ribuan Hingga Rp500 Ribuan /
7 Rekomendasi SSD Tipe Konektor M.2 Harga Terjangaku, Mulai Rp200 Ribuan Hingga Rp500 Ribuan / /Pexels/

SEMARANGKU - Apakah laptop Anda mulai lemot saat digunakan? Laptop lemot atau ngelag saat digunakan bisa diakibatkan oleh umur laptop yang sudah lama, sehingga mempengaruhi performa hard disk jadi tidak optimal.

Kalau begitu, jangan tunda lagi. Segera tambah laptop Anda dengan SSD tipe konektor M.2 yang bisa meningkatkan performa laptop menjadi lebih kencang. Gunakan kesempatan Promo Semarang di Blibli yang bikin harga SSD jadi lebih murah.

Pada artikel ini, akan dibahas rekomendasi SSD tipe konektor M.2 yang harganya terjangkau yaitu mulai dari Rp200 ribuan hingga Rp500 ribuan.

Rekomendasi SSD Konektor M.2 Harga Terjangkau

SSD tipe konektor M.2 dengan kapasitas 256GB sebenarnya sudah mencukupi untuk memberi pengalaman komputer yang nyaman. Namun, jika ingin lebih nyaman lagi, Anda bisa memilih SSD berkapasitas 512GB yang harganya masih tergolong terjangkau hampir Rp600 ribu. Berikut ini rekomendasinya.

Baca Juga: Keyboard Laptop Error? Ikuti Panduan Mudah Dan Lengkapnya Disini : Ternyata Hanya Sekali Tekan Saja Loh

1. SSD V-Gen Turbo SATA M.2

Rekomendasi yang pertama jatuh pada SSD Turbo SATA M.2 dari V-Gen. SSD ini dapat menjadi pilihan bagi Anda yang ingin menambah penyimpanan dan meningkatkan kecepatan proses data laptop.

SSD V-Gen Turbo SATA M.2 dilengkapi chipset controller SM2258XT yang memiliki kecepatan baca dan tulis yang tinggi, membuat transfer data jadi lebih cepat.

Bagi Anda yang suka bekerja dengan file besar, SSD ini akan sangat membantu. Apalagi SSD ini kompatibel untuk PC maupun laptop, sehingga lebih fleksibel.

Dijual dengan harga mulai Rp250 ribuan, SSD V-Gen Turbo SATA M.2 sudah cukup untuk memberikan pengalaman komputer yang nyaman.

Halaman:

Editor: Heru Fajar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x