Motorola Razr 5g Resmi Diluncurkan, Usung Kamera 48 MP Sebagai Generasi Penerus Moto Razr 2019

- 11 September 2020, 14:45 WIB
Motorola Razr 5g
Motorola Razr 5g /GSM ARena

Baca Juga: Bahaya Menggunakan Alarm HP, Sering Diremehkan Banyak Orang!

Sementara untuk kebutuhan fotografi, Razr 5G justru hadir dengan fitur kamera depan 20MP dengan aperture f / 2.2 dan bagian belakangnya dilengkapi dengan kamera 48MP yang dilengkapi dengan aperture f / 1.7, OIS, dan lampu kilat LED.

Ponsel dengan teknologi 5g yang bisa dilipat tersebut sudah beroperasi dengan OS Android 10 sebagai tampilan User Interfacenya.

Untuk urusan dapur pacu, ponsel ini ditenagai prosesor Snapdragon 765 yang menghadirkan dukungan konektivitas 5G.

Baca Juga: Aplikasi Streaming Pemutar Musik Joox Hadirkan Fitur Quick Sing untuk Penghobi Karaoke

Baca Juga: Komparasi Realme 7 vs Samsung Galaxy M51, Apakah Samsung yang Lebih Baik atau Realme yang Sepadan

Sekaligus disandingkan dengan RAM 8GB dan penyimpanan internal 256GB. Namun ponsel tersebut masih memiliki  baterai berkapasitas 2.800 mAh yang didukung dengan pengisian cepat 15W.

Motorola Razr 5G hadir dengan dukungan untuk fungsionalitas eSIM selain slot nano-SIM. Untuk kebutuhan konektivitas ponsel ini menggunakan rating IPX8, Wi-Fi 802.11ac, Bluetooth 5.0, dan USB-C.

Motorola Razr 5G dibanderol di harga 1.499 Euro atau setara dengan Rp 26,4 juta untuk pasar Eropa.

Baca Juga: Daftar HP Flagship Terbaru 2020, Hanya 7 Jutaan

Halaman:

Editor: Heru Fajar

Sumber: GSM Arena


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah