Indonesia Jadi Negara Pertama Rilis Platform Disney+ Hotstar di Asia, Hadirkan Ribuan Konten Menarik

- 15 Agustus 2020, 13:45 WIB
Platform Disney+ Hotstar/Dysneyplus.com/
Platform Disney+ Hotstar/Dysneyplus.com/ /

SEMARANGKU – Disney+ Hotstar adalah salah satu platform dari Disney yang rencanya akan resmi beroperasi di Indonesia mulai tanggal 5 September 2020 nanti.

Beberapa waktu lalu sempat rame di media sosial tentang rencana kemunculan Disney+ Hotstar di Indonesia.

Indonesia diklaim menjadi negara pertama di Asia yang mereka sambangi, ini bakal menjadi ancaman bagi platform yang sudah ada sebelumnya yaitu Netflix.

Baca Juga: Selama Pandemik, AOC Berhasil Pimpin Pasar Monitor Gaming Secara Global

Baca Juga: ARMY Bakal Iri! Inilah Hadiah dari Anggota BTS kepada I-LANDers, Jimin Beri Boneka Lucu Banget

Dengan menjalin kerja sama dengan Telkomsel, platform tersebut masuk ke Indonesia dengan memfasilitasi konten – konten lokal.

Kerja sama ini pastinya berkaitan dengan paket berlangganan dan paket internet layanan streaming 500 film dan 7.000 episode series tersedia di platform tersebut.

Konten – konten tersebut berasal dari Disney, Marvel, National Geographic, dan konten – konten original Disney. Dan yang paling penting, mereka juga akan menyajikan konten – konten lokal.

Baca Juga: Kado Ulang Tahun Jawa Tengah, Ground Breaking Jateng Valley, Obyek Wisata Terbesar se Asia Tenggara

Halaman:

Editor: Nirnugroho Talwenggosunu

Sumber: Disney Plus


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x