Samsung Galaxy S22 Anjlok Harga Cukup Drastis di Januari 2023, Ini Harga Menjelang Rilis Samsung Galaxy S23!

- 31 Januari 2023, 16:45 WIB
Samsung Galaxy S22 Anjlok Harga Cukup Drastis di Januari 2023, Ini Harga Menjelang Rilis Samsung Galaxy S23!
Samsung Galaxy S22 Anjlok Harga Cukup Drastis di Januari 2023, Ini Harga Menjelang Rilis Samsung Galaxy S23! /youtube.com/GadgetIn

SEMARANGKU - Berikut ini adalah penjelasan terkait dengan daftar harga terbaru dari Samsung Galaxy S22.

Samsung Galaxy S22 masuk ke dalam daftar smartohone yang alami penurunan harga.

Dimana jika kita lihat dari segi spesifikasi tentunya Samsung Galaxy S22 tawarkan performa gahar di kelasnya.

Bahkan mungkin Anda ingin membeli Samsung Galaxy S22 saat ini, simak dulu di sini spesifikasi dan harga terbarunya.

Baca Juga: REVIEW iPhone 11 Yang Masih Jadi Primadona di 2023 Ini Lengkap Dengan Penurunan Harganya!

Dengan layar Dynamic AMOLED 2X 6,8 inci yang besar dengan kecepatan refresh 120Hz dan teknologi HDR10+, layar ini mampu menghadirkan pengalaman visual yang jelas dan halus.

Ini membuat Samsung Galaxy S22 Ultra cocok untuk menonton video berkualitas tinggi, termasuk film favorit kalian.

Resolusi layar 1440 x 3088 piksel dan kerapatan 500 ppi memberikan detail dan kejelasan yang luar biasa, sehingga kalian dapat membenamkan diri dalam dunia film.

Baca Juga: Berapa Harga iPhone 11 yang Paling Murah? Simak Update Harga iPhone 11 yang Mengalami Turun Harga

Dengan OS One UI 5 yang canggih, Samsung Galaxy S22 Ultra memiliki performa yang halus dan responsif.

Ini membuat Samsung Galaxy S22 Ultra mudah untuk mengontrol dan menavigasi pemutaran film kalian.

Empat kamera utama ponsel dan kamera selfie 40 MP bisa menjadi fitur pelengkap sempurna saat menonton film.

Fitur Samsung DeX memungkinkan kalian mengubah ponsel menjadi komputer, membuatnya mudah untuk terhubung ke layar yang lebih besar dan menikmati film.

Daya tahan baterainya juga sangat kuat, dengan baterai 5000 mAh yang mampu bertahan hingga 108 jam.

Dengan baterai ini kalian dapat menonton film favorit tanpa khawatir kehabisan daya.

Baterai tersebut tentunya mendukung fitur fast charging, sehingga kalian bisa dengan cepat mengisi ulang ponsel dan terus menikmati film.

Berikut ini spesifikasi dan harga terbaru Samsung Galaxy S22 Ultra:

Layar

-Layar HP Samsung Galaxy S22 Ultra: 6,8 inci Gorilla Glass Victus+

GPU

-HP Samsung Galaxy S22 Ultra menggunakan Xclipse 920 atau Adreno 730 - ROW

RAM

-RAM HP Samsung Galaxy S22 Ultra 8 GB dan 12 GB.

Storage

-Kapasitas Storage HP Samsung Galaxy S22 Ultra : 8 GB RAM+128 GB ROM, 12 GB RAM+256GB ROM, 12 GB RAM+512 ROM

-HP Samsung Galaxy S22 Ultra dilengkapi prosesor Exynos 2200.

Kamera

-Kamera belakang HP Samsung Galaxy S22 Ultra : 12 MP kamera ultra wide, 108 MP kamera wide, 10 MP telephoto, 10 MP periscope telephoto hingga perbesaran 2x Optical Zoom.

-Kamera depan HP Samsung Galaxy S22 Ultra : 40 Mega Pixel.

Baca Juga: Harga iPhone 11 Makin Menarik! Spesifikasi Berkelas Tetap Dibawa Oleh Si HP Boba Ini

OS

-HP Samsung Galaxy S22 Ultra menggunakan Android 12, bisa diperbarui ke Android 13, One UI 5

Baterai

-Baterai HP Samsung Galaxy S22 Ultra 5000 mAh dengan 45 W fast charging.

Fitur

-HP Samsung Galaxy S22 Ultra dilengkapi fitur 5G, In-Display Fingerprint, USB Type-C.

Harga

- Samsung Galaxy S22 Ultra: 5G 512/12 GB Rp 18.450.000

- Samsung Galaxy S22 Ultra: 5G 256/12 GB Rp 16.250.000

- Samsung Galaxy S22 Ultra: 5G 128/8 GB Rp 15.165.000

Itulah harga Samsung Galaxy S22 Ultra yang turun Rp 2 Jutaan dan mantap dipakai menonton film.***

Editor: Hendrik Nuryanto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x