Sangat sulit mencari iPhone XR baru. Jika ada, pasti harganya akan sangat mahal. Kalau kalian bukan kolektor rasanya tidak worth it.
Hal ini juga berlaku dengan iPhone X dan iPhone XS. Semua yang tertulis di bawah adalah harga second.
Baca Juga: Buruan Cek, Deretan Harga Terbaru iPhone 11 Bulan Januari 2023 Ada di Sini, Yakin Gak Minat?
Ketiga ponsel ini memiliki harga second yang relatif sama, padahal tahun rilis mereka sebenarnya agak berjauhan.
Penyebabnya jelas karena baik itu iPhone XR, iPhone X dan iPhone XS masih sangat banyak diminati di tahun 2023.
1. iPhone XR (64 GB): Rp 4.545.000
2. iPhone XR (128 GB): Rp 5.145.000
3. iPhone XR (256 GB): Rp 5.995.000
iPhone X
1. iPhone X (64 GB): Rp 4.195.000
2. iPhone X (256 GB): Rp 4.695.000
iPhone XS
1. iPhone XS (64 GB): Rp 4.595.000
2. iPhone XS (256 GB): Rp 5.295.000
3. iPhone XS (512 GB): Rp 5.825.000