Cara Mudah Pasang Set Top Box Agar Bisa Menyaksikan Siaran TV Digital!

- 3 Desember 2022, 12:25 WIB
Cara Mudah Pasang Set Top Box Agar Bisa Menyaksikan Siaran TV Digital!
Cara Mudah Pasang Set Top Box Agar Bisa Menyaksikan Siaran TV Digital! //Dok. Kominfo

SEMARANGKU - Berikut ini adalah penjelasan akan cara mudah pasang Set Top Box.

Saat ini Set Top Box menjadi perangkat yang bisa membantu Anda untuk dapat menyaksikan siaran TV digital.

Namun apakah Anda tahu rekomendasi dan cara pasang Set Top Box.

Jika belum maka ulasan mengenai Set Top Box yang ada di sini bisa membantu.

Baca Juga: Lowongan Kerja D3/S1 PT Standard Biosensor Indonesia, Ini Syarat Dan Cara Daftarnya

Penonaktifan siaran TV analog atau Analog Switch Off (ASO) 2022 kini mulai diterapkan hingga tahap 3 di sejumlah wilayah di Indonesia mulai 2 November 2022.

Ada merek Polytron hingga Matrix yang termasuk dalam perangkat Set Top Box berkualitas dan telah bersertifikasi Kominfo RI.

Adanya Set Top Box (STB) sangat membantu masyarakat yang masih menggunakan TV analog atau tabung.

Dengan bantuan Set Top Box (STB) maka masyarakat tak perlu mengganti televisi mereka untuk bisa nonton siaran TV digital.

Halaman:

Editor: Hendrik Nuryanto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x