Perbandingan Spesifikasi Xiaomi 12 Lite dengan HP Nokia Edge 2022 Mana yang Lebih Bagus Untuk Gaming?

- 15 Agustus 2022, 06:00 WIB
Ilustrasi Perbandingan Spesifikasi Xiaomi 12 Lite dengan HP Nokia Edge 2022 Mana yang Lebih Bagus Untuk Gaming?
Ilustrasi Perbandingan Spesifikasi Xiaomi 12 Lite dengan HP Nokia Edge 2022 Mana yang Lebih Bagus Untuk Gaming? /Tnagkap layar YouTube.com/@Pan Channel

SEMARANGKU - Jika Anda mencari HP yang stabil untuk bermain game online, cek perbandingan antara HP Nokia Edge 2022 vs Xiaomi 12 Lite.

Baik HP Nokia Edge 2022 maupun Xiaomi 12 Lite tentu mempunyai keunggulan dan kelemahan yang berbeda.

Tapi Anda bisa menentukan kira-kira mana diantara HP Nokia Edge 2022 atau Xiaomi 12 Lite yang cocok dengan aktivitas Anda.

Agar lebih mudah membandingkan, simak spek HP Nokia Edge 2022 dan Xiaomi 12 Lite berikut ini.

Baca Juga: Savefrom.net! Download Video CapCut Tanpa Watermark 2022 Gratis Tanpa Hambatan  

Jika Anda penasaran dengan spesifikasi Nokia Edge 2022 dan Xiaomi 12 Lite, cek perbedaannya berikut ini.

Nokia Edge 2022

1. Kamera: sangat mirip dengan iPhone 13, yaitu kamera utama 64 MP, kamera sekunder 16 MP, dan dua sensor 2 MP.

2. Layar HP: 6,8 inch, resolusi 4 K, layar ponsel dilindungi dengan Corning Gorilla Glass 7.

Halaman:

Editor: Risco Ferdian


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x