Harga iPhone 14 yang Menggunakan Chipset Terbaru A16 Bionic dan Tipe iPhone 14 yang Rilis di Indonesia

- 10 Juli 2022, 13:28 WIB
Harga iPhone 14 yang Menggunakan Chipset Terbaru A16 Bionic dan Tipe iPhone 14 yang Rilis di Indonesia
Harga iPhone 14 yang Menggunakan Chipset Terbaru A16 Bionic dan Tipe iPhone 14 yang Rilis di Indonesia /YouTube 4RMD

Tampilan dan desain pada iPhone 14 membuat iPhone 14 memiliki performa lebih cantik dan elegan.

Adapun lima warna iPhone 14 yang akan rilis, yakni Sky Blue, Purple, Red, Starlight, dan Midnight.

Yang tak kalah penting, iPhone 14 ini memiliki kapasitas sangat besar mencapai 3095 mAH.

iPhone 14 Pro dan iPhone 14 Pro Max memiliki kamera utama sebesar 48MP.

Digadang menggunakan chipset terbaru, yakni A16 Bionic untuk versi Pro dengan penyimpanan hingga 2TB.

iPhone 14 ini akan hadir dengan RAM 6GB dengan desain body dari titanum.

Baca Juga: Tips Cara Simpan Daging Kurban Agar Tahan Lama, Bunda Wajib Tahu!

Berikut kisaran harga seri iPhone 14:

- iPhone 14 akan dijual dengan kisaran harga Rp 11.170.749.

- iPhone 14 Max akan dijual dengan kisaran harga Rp 13.170.799.

Halaman:

Editor: Fitriyatur Rosidah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah