ASIK! Mulai 11 hingga 15 September Akan Ada Bantuan Kuota Internet Gratis 2021

- 6 September 2021, 08:00 WIB
ASIK! Mulai 11 hingga 15 September Akan Ada Bantuan Kuota Internet Gratis 2021
ASIK! Mulai 11 hingga 15 September Akan Ada Bantuan Kuota Internet Gratis 2021 /Tim Semarangku/Semarangku.com

SEMARANGKU - Pemerintah melalui Kemendikbud menjadwalkan bantuan kuota internet gratis.

Bantuan kuota internet gratis ini ditujukan untuk para siswa hingga dosen.

Adapun, lewat bantuan kuota internet ini maka pelajar atau guru tidak perlu memberi paket data lagi.

Selain itu, Kemendikbud juga akan menjadwalkan bantuan setiap 11 - 15 September.

Bantuan ini akan disalurkan sampai bulan November 2021 setiap tanggal 11-15.

Baca Juga: CATAT! Kriteria Penerima Bantuan Kuota Internet Gratis dari Kemendikbud Bulan September 2021, Cek Di sini

Baca Juga: Picu Kiamat Internet di Seluruh Dunia, Ilmuwan Peringatkan Badai Besar Matahari Bisa Terjadi Kapan Saja

Adapun jumlah bantuan disesuaikan dengan jenjang pendidikan pelajar sebagai berikut ini:

Peserta Didik jenjang PAUD akan mendapatkan Kuota Umum 7 GB per bulan.
Peserta Didik Jenjang SD sampai SMA akan mendapatkan Kuota Umum 10 GB per bulan.
Pendidik Jenjang PAUD sampai SMA akan mendapatkan Kuota Umum 12 GB per bulan.
Dosen dan Mahasiswa Akan mendapatkan Kuota Umum 15 GB per bulan.
Berikut syarat daftar bantuan kuota internet gratis Kemdikbud 2021.

Halaman:

Editor: Ajeng Putri Atika


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x