7 Fitur Terbaru Google untuk Smartphone Android

- 17 Juni 2021, 20:15 WIB
Simak 7 fitur terbaru dari Google untuk smartphone android.
Simak 7 fitur terbaru dari Google untuk smartphone android. /: pixabay.com /PhotoMIX-Company

Sistem ini memungkinkan pesan yang dikirim dari user ke penerima tetap akan terjaga keamanannya.

Sistem ini pertama kali dibuat pada bulan November tahun lalu namun masih dalam versi beta.

2. Android Earthquake Alert System

Baru-baru ini Google meluncurkan produk terbarunya yaitu Android Earthquake Alert System.

Awalnya produk tersebut hanya dapat diakses daerah Selandia Baru dan Yunani.

Saat ini google memperluas jangkauannya menjadi lebih global (Turki, Filipina, Kazakhstan, Kirgistan, Tajikistan, Turkmenistan, dan Uzbekistan).

Kegunaan dari Android Earthquake Alert System sebagai salah satu alat deteksi gempa.

Seorang yang menggunakan sistem ini akan mendapatkan peringatan beberapa waktu sebelum gempa terjadi.

Baca Juga: Google Foto Perbarui Kebijakan, Mulai 1 Juni 2021 Fitur Cloud Pencadangan Tak Terbatas Dihapus?

3. Adanya pesan berbintang di Google Message

Halaman:

Editor: Heru Fajar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x