Kuota Internet Gratis Kemdikbud Dibagikan ke Nomor Telkomsel, Ada 2 Cara Ceknya, Pakai Aplikasi Juga Bisa

- 15 Maret 2021, 05:46 WIB
Bantuan kuota internet gratis Kemdikbud 2021
Bantuan kuota internet gratis Kemdikbud 2021 /ARAHKATA/ Tangkap layar Kemdikbud

Kuota umum merupakan kuota yang dapat digunakan untuk mengakses seluruh aplikasi dan laman internet pada umumnya.

Cara memastikan apakah nomor Telkomsel kita terdaftar sebagai penerima bantuan kuota internet gratis atau tidak yaitu melalui cara berikut.

Baca Juga: Hari Terakhir! Cara Dapat Kuota Internet Gratis Indosat Ooredoo 2021, Cek Di sini!

Baca Juga: Cara Mudah Cek Bantuan Kuota Internet Gratis Kemdikbud di Provider Smartfren

Baca Juga: Sebab Penerima Bantuan Kuota Internet Kemendikbud Tahun Lalu Tidak Menerima Lagi Tahun 2021

Pertama, lakukan pengecekan melalui kode UMB di *363*844# dan pilih menu “Pengecekan Status Bantuan Kuota KEMENDIKBUD” maka informasinya akan keluar.

Cara mengecek apakah kuota internet gratis dari Kemdikbud sudah masuk ke nomor kita atau belum, bisa dilakukan dengan dua cara. Cara pertama yaitu dengan mengecek kuota yang ada di nomor HP dengan menghubungi *363# di ponsel.

Cara kedua yaitu dengan melalui aplikasi My Telkomsel. Unduhlah aplikasi tersebut lalu log in menggunakan nomor yang didaftarkan untuk mendapat bantuan kuota internet dari Kemdikbud.

Setelah masuk ke aplikasi, cek status dan jumlah kuota yang dimiliki. Akan ada keterangan tentang jumlah kuota internet gratis dari Kemdikbud.***

Halaman:

Editor: Meilia Mulyaningrum

Sumber: Kemdikbud Telkomsel


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x