Cara Dapatkan Kuota Internet Gratis dari Kemdikbud Melalui Operator Telkomsel, Indosat, XL, Smartfren, dan Tri

- 12 Maret 2021, 16:00 WIB

Berikut langkah melakukan pengecekan kuota interent dari Kemdikbud bagi pengguna Telkomsel!

  1. Download aplikasi My Telkomsel melalui Google Play Store
  2. Pilih menu ‘My Quota’
  3. Pilih menu ‘Internet,’ bila bantuan kuota internet gratis cair, otomatis kuota internet lokal dan intenet bertambah
  4. Pilih menu ‘Multimedia,’ bila bantuan kuota internet gratis cair, otomatis muncul menu ‘Kuota Belajar’ atau ‘Kuota Belajar Kemendikbud.’

Baca Juga: Kuota Internet Gratis Kemdikbud Tak Kunjung Masuk? Begini Cara Mengatasinya

Indosat

Berikut langkah melakukan pengecekan kuota interent dari Kemdikbud bagi pengguna Indosat!

  1. Download aplikasi MyM3 melalui Google Play Store
  2. Pilih menu ‘Data’
  3. Atau ketik *123*075#
  4. Pilih ‘Ok’ atau semisalnya

XL

Berikut langkah melakukan pengecekan kuota interent dari Kemdikbud bagi pengguna XL!

Baca Juga: Layanan Pengaduan Kuota Internet Gratis dari Pemerintah Semua Provider, Klik Di sini!

  1. Klik laman ini https://prioritas.xl.co.id/apply/kuota-edukasi
  2. Masukkan nomor XL PRIORITAS kamu, lalu klik tombol “Cek.”
  3. Muncul notifikasi apakah nomor kamu sudah terdaftar dalam program “Bantuan Kuota Internet” atau belum.

Smartfren

Khusus pengguna Smartfren, para pelanggan diberi dua opsi. Berikut langkah melakukan pengecekan kuota interent dari Kemdikbud bagi pengguna Smartfren.

Opsi I

Halaman:

Editor: Heru Fajar

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x