Ini Penyebab Anda Tidak Bisa Dapat Bantuan Kuota Data Internet Gratis dari Kemdikbud

- 2 Maret 2021, 15:41 WIB
Bantuan Kuota Data Internet gratis Tahun 2021
Bantuan Kuota Data Internet gratis Tahun 2021 /Instagram @kemdikbud.ri/

SEMARANGKU- Ada penyebab Anda tidak bisa dapat bantuan Kuota data internet gratis dari Kemdikbud mulai bulan ini.

Menurut penjelasan Mendikbud Nadiem Anwar Makarim ada beberapa penyebab target penerima tidak dapat bantuan Kuota data internet gratis dari Kemdikbud.

Penyebab jika Anda tidak bisa mendapatkan bantuan Kuota data internet gratis dari Kemdikbud telah dijelaskan oleh Nadiem.

Baca Juga: Ketentuan Pemerintah Soal PPnBM Harga Mobil Baru dan Perumahan Properti

Penyebab bantuan Kuota data internet tidak cair

Banyak keluhan yang terdengar dari tahun kemarin terkait bantuan Kuota ini. Salah satunya adalah masih banyak peserta didik atau pendidik yang tidak mendapatkan bantuan tersebut.

Setelah di telusuri lebih lanjut ternyata ada beberapa kesalahan yang memang menyebabkan tidak tersalurkannya bantuan Kuota data tersebut.

“Kami hanya mengirimkan bantuan tersebut sesuai dengan yang terdaftar dalam Dapodik dan PDDikti saja,”tutur Nadiem Senin, 1 Maret 2021 pada saat siaran langsung di Youtube resmi KEMENDIKBUD RI tentang pengumuman kebijakan bantuan kuota data internet gratis.

Baca Juga: Klaim Sekarang! Login www.pln.co.id Dapat Token Listrik Gratis Bulan Maret 2021

Halaman:

Editor: Heru Fajar

Sumber: Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x