Buat Kartu Ucapan Selamat Tahun Baru 2021 Semenarik Mungkin Dengan Sederet Aplikasi Berikut!

- 31 Desember 2020, 15:00 WIB
Ilustrasi aplikasi untuk membuat kartu digital ucapan Selamat Tahun Baru 2021.*
Ilustrasi aplikasi untuk membuat kartu digital ucapan Selamat Tahun Baru 2021.* /Pixabay/Jan Vašek

SEMARANGKU – Jadikan Tahun Baru 2021 tetap bermakna dengan menebarkan salam hangat meskipun kemeriahan tahun baru 2021 berlangsung di tengah pandemi COVID-19.

Bila kamu menginginkan hadiah Tahun Baru 2021 kamu bisa dikirimkan melalui kurir, opsi lain untuk membuat ucapan tahun baru 2021 adalah dengan menggunakan aplikasi.

Kamu bisa menyalurkan kreativitasmu dengan foto-foto lama bersama keluarga atau sahabat dan membubuhkannya ke kartu ucapan “Selamat Tahun Baru 2021” ketika selesai membuat.

Baca Juga: Contoh Ucapan Selamat Tahun Baru 2021 dalam Bahasa Indonesia dan Inggris untuk Status WA, IG, dll

Baca Juga: Berhadiah Sepeda! Ayo Rayakan Malam Tahun Baru 2021 Secara Virtual Bersama Ganjar Pranowo

Berikut beberapa aplikasi yang dapat kamu manfaatkan untuk membuat ucapan “Selamat Tahun Baru 2021” melalui ponsel pintar dikutip dari ANTARA.

  1. Photoshop

Aplikasi ini tersedia untuk ponsel pintar, baik perangkat iOS maupun android. Kartu ucapan “Selamat Tahun Baru 2021” digital yang dibuat melalui photoshop bisa dimulai dengan membubuhkan foto atau beberapa foto sekaligus, kemudian tulis teks ucapan “Selamat Tahun Baru 2021” di foto tersebut.

Aplikasi photoshop ini juga menyediakan banak fitur seperti mengubah warna foto, memotong (crop) hingga mengoreksi tingkat kecerahan gambar. Fitur-fitur yang tersedia di aplikasi ini dapat diakses dengan gratis maupun berbayar.

Baca Juga: Rayakan Malam Tahun Baru 2021 Bareng Telkomsel, Ada Pulsa Rp30 Juta, Modem, HP Samsung, iPhone 12!

Halaman:

Editor: Meilia Mulyaningrum

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x