Ditutup Besok, Telkomsel Beri Hadiah Gratis Rp 5 Juta untuk Golongan Ini, Kamu Termasuk?

14 Oktober 2020, 05:42 WIB
Mau Uang Gratis Rp5 Juta dari Telkomsel, Simak Cara dan Syarat Dapatnya di Sini, 'GPL' /telkomsel via semarangku/

SEMARANGKU – Segera daftarkan nomor Telkomsel untuk mendapatkan hadiah uang Rp 5 juta, berikut syarat dan cara daftarnya.

Bantuan kuota internet gratis dari Kemdikbud untuk bulan September telah disalurkan dan penyaluran akan dilakukan kembali pada bulan Oktober.

Telkomsel menjadi salah satu operator yang turut berperan serta dalam menyalurkan bantuan kuota internet gratis dari Kemdikbud.

Baca Juga: Trik Jitu Cek Kuota Internet Gratis Telkomsel, Indosat, XL, Smartfren, dan Tri dari Kemendikbud

Baca Juga: Bantuan Kuota Internet Gratis Cair Lagi di Oktober, Ini Cara Dapat dan Lapor Jika Belum Masuk HP-mu!

Selain itu, Telkomsel juga menyediakan paket kuota belajar seharga Rp 10 untuk kuota sebesar 10 GB yang bisa dinikmati semua pelajar atau mahasiswa.

Telkomsel baru-baru ini mengumumkan pembagian hadiah Rp 5 juta untuk sepuluh orang yang merasa memiliki nomor Telkomsel yang unik.

Uang senilai Rp 5 juta diberikan dalam bentuk saldo LinkAja. Pendaftaran dapat dilakukan hingga 15 Oktober 2020 pukul 23.59 WIB.

Baca Juga: Siap Dapat Lagi! Ini Daftar Bantuan Sosial yang Diperpanjang Hingga 2021, Ada BLT Hingga Prakerja

Baca Juga: Bantuan Kuota Internet Gratis Telkomsel Sudah Habis? Ini Cara Dapat Lagi, Bonus Menantimu!

Berikut cara mendapatkan hadiah dari Telkomsel senilai Rp 5 juta:

1. Follow @telkomsel dan LIKE konten ini.

2. Jawab sebanyak-banyaknya di kolom komen kenapa kamu ngerasa nomor kamu keren banget (semakin banyak jawab semakin besar kesempatan menangmu).

3. Tag 3 orang teman kamu.

4. Tambahkan hashtag #LDKTelkomsel.

5. Pastikan kamu adalah pengguna Telkomsel.

6. Jangan mencantumkan nomor lengkapmu di kolom komentar.

7. Pemenang ditentukan oleh penyelenggara dapat berubah sewaktu-waktu dan tidak dapat diganggu gugat.

Baca Juga: Mantap, Telkomsel Beri Uang Tunai Rp 5 Juta Gratis, Berikut Daftar, Syarat dan Cara Dapatnya

Baca Juga: Awas! 7 Hal Ini Buat BLT Subsidi Gaji Tahap 5 Gagal Cair Rp 1,2 Juta ke Bank BNI, BRI, BTN, Mandiri

Syaratnya mudah, setiap orang yang memiliki nomor digit akhir ‘0’ di nomor Telkomselnya dapat mengikuti program ini.***

Editor: Risco Ferdian

Sumber: Telkomsel

Tags

Terkini

Terpopuler