Prakiraan Cuaca Jawa Tengah Hari Ini 20 Juni 2023: Waspada Brebes Berawan Tebal di Malam Hari

- 20 Juni 2023, 08:40 WIB
Prakiraan Cuaca Jawa Tengah Hari Ini 20 Juni 2023: Waspada Brebes Berawan Tebal di Malam Hari
Prakiraan Cuaca Jawa Tengah Hari Ini 20 Juni 2023: Waspada Brebes Berawan Tebal di Malam Hari /


SEMARANGKU - Periksa kembali prakiraan cuaca di Jawa Tengah pada 20 Juni 2023, kemungkinan ada hujan ringan dan berawan tebal di wilayah tertentu.


Untuk wilayah yang kemungkinan ada hujan ringan, siapkan perlengkapan seperti payung atau jas hujan untuk melindungi diri dari kebasahan akibat hujan.

Dikutip dari situs resmi BMKG, berikut prakiraan cuaca di beberapa daerah di wilayah provinsi Jawa Tengah hari ini :
 

1. Banjarnegara
Siang hari diperkirakan berawan tebal, sedangkan malam hari diperkirakan hujan ringan. Suhu 20-29 derajat Celcius dengan kelembapan 65-95 persen.

2. Batang
Siang hari diperkirakan cerah berawan, sedangkan malam hari diperkirakan berawan. Suhu 24-34 derajat Celcius dengan kelembapan 50-90 persen.

3. Blora
Siang hari diperkirakan cerah berawan, sedangkan malam hari diperkirakan berawan. Suhu 24-33 derajat Celcius dengan kelembapan 50-90 persen.

4. Boyolali
Baik siang hari maupun malam hari diperkirakan berawan. Suhu 22-32 derajat Celcius dengan kelembapan 65-95 persen.

5. Brebes
Siang hari diperkirakan berawan, namun pada malam harinya diperkirakan berawan tebal. Suhu 24-33 derajat Celcius dengan kelembapan 55-95 persen.

6. Cilacap
Siang hari diperkirakan berawan tebal, tetapi pada malam harinya diperkirakan hujan ringan. Suhu 24-32 derajat Celcius dengan kelembapan 60-95 persen.

7. Demak
Siang hari diperkirakan cerah berawan, sedangkan pada malam hari diperkirakan berawan. Suhu 24-34 derajat Celcius dengan kelembapan 50-90 persen.

8. Jepara
Siang hari diperkirakan cerah berawan, sedangkan pada malam hari diperkirakan berawan. Suhu 24-34 derajat Celcius dengan kelembapan 55-90 persen.

9. Kajen
Baik siang hari maupun malam hari diperkirakan berawan. Suhu 23-32 derajat Celcius dengan kelembapan 60-95 persen.

10. Karanganyar
Siang hari diperkirakan cerah berawan, sedangkan pada malam hari diperkirakran berawan. Suhu 22-33 derajat Celcius dengan kelembapan 60-95 persen.

11. Kebumen
Siang hari diperkirakan berawan tebal, sedangkan pada malam hari diperkirakan hujan ringan. Suhu 23-32 derajat Celcius dengan kelembapan 60-95 persen.

12. Kendal
Siang hari diperkirakan cerah berawan, sedangkan pada malam hari diperkirakan berawan. Suhu 24-34 derajat Celcius dengan kelembapan 50-90 persen.

13. Klaten
Siang hari diperkirakan cerah berawan, sedangkan pada malam hari diperkirakan berawan. Suhu 23-33 derajat Celcius dengan kelembapan 55-95 persen.

14. Kudus
Siang hari diperkirakan cerah berawan, sedangkan pada malam hari diperkirakan berawan. Suhu 23-31 derajat Celcius dengan kelembapan 60-95 persen.

15. Magelang
Sepanjang siang hari hingga malam hari diperkirakan berawan. Suhu 21-31 derajat Celcius dengan kelembapan 65-95 persen.

16. Mungkid
Sepanjang siang hari hingga malam hari diperkirakan berawan. Suhu 22-31 derajat Celcius dengan kelembapan 65-95 persen.
 
17. Pati
Siang hari diperkirakan cerah berawan, sedangkan pada malam hari diperkirakan berawan. Suhu 24-34 derajat Celcius dengan kelembapan 55-95 persen.

18. Pekalongan
Siang hari diperkirakan cerah berawan, sedangkan pada malam hari diperkirakan berawan. Suhu 24-34 derajat Celcius dengan kelembapan 50-90 persen.

19. Pemalang
Siang hari diperkirakan berawan, sedangkan pada malam hari diperkirakan hujan ringan. Suhu 24-33 derajat Celcius dengan kelembapan 55-95 persen.

20. Purbalingga
Siang hari diperkirakan berawan tebal, sedangkan pada malam hari diperkirakan hujan ringan. Suhu 21-30 derajat Celcius dengan kelembapan 65-95 persen.

21. Purwodadi
Siang hari diperkirakan cerah berawan, sedangkan pada malam hari diperkirakan berawan. Suhu 24-33 derajat Celcius dengan kelembapan 50-90 persen.

22. Purwokerto
Siang hari diperkirakan berawan tebal, sedangkan pada malam hari diperkirakan  hujan ringan. Suhu 22-31 derajat Celcius dengan kelembapan 65-95 persen.

23. Purworejo
Sepanjang siang hari hingga malam hari diperkirakan berawan. Suhu 22-32 derajat Celcius dengan kelembapan 60-95 persen.

24. Rembang
Siang hari diperkirakan cerah berawan, sedangkan pada malam hari diperkirakan berawan. Suhu 24-34 derajat Celcius dengan kelembapan 55-90 persen.

25. Salatiga
Sepanjang siang hari hingga malam hari diperkirakan berawan. Suhu 22-32 derajat Celcius dengan kelembapan 65-95 persen.

26. Semarang
Siang hari diperkirakan cerah berawan, sedangkan pada malam hari diperkirakan berawan. Suhu 24-34 derajat Celcius dengan kelembapan 50-90 persen.

27. Slawi
Siang hari diperkirakan berawan, sedangkan pada malam hari diperkirakan berawan tebal. Suhu 23-32 derajat Celcius dengan kelembapan 60-95 persen.

28. Sragen
Siang hari diperkirakan cerah berawan, sedangkan pada malam hari diperkirakan berawan. Suhu 23-33 derajat Celcius dengan kelembapan 55-95 persen.

29. Sukoharjo
Siang hari diperkirakan cerah berawan, sedangkan pada malam hari diperkirakan berawan. Suhu 23-33 derajat Celcius dengan kelembapan 55-95 persen.

30. Surakarta
Siang hari diperkirakan cerah berawan, sedangkan pada malam hari diperkirakan berawan. Suhu 23-33 derajat Celcius dengan kelembapan 55-95 persen.
 
31. Tegal
Siang hari diperkirakan berawan, sedangkan pada malam hari diperkirakan  berawan tebal. Suhu 24-33 derajat Celcius dengan kelembapan 55-95 persen.

32. Temanggung
Sepanjang siang hari hingga malam hari diperkirakan berawan. Suhu 22-31 derajat Celcius dengan kelembapan 65-95 persen.
 

33. Ungaran
Siang hari diperkirakan cerah berawan, sedangkan pada malam hari diperkirakan berawan. Suhu 24-33 derajat Celcius dengan kelembapan 55-90 persen.

34. Wonogiri
Siang hari diperkirakan cerah berawan, sedangkan pada malam hari diperkirakan berawan. Suhu 23-33 derajat Celcius dengan kelembapan 55-95 persen.

35. Wonosobo
Siang hari diperkirakan hujan ringan, sedangkan pada malam hari diperkirakan berawan. Suhu 20-29 derajat Celcius dengan kelembapan 65-95 derajat Celcius.

Demikian prakiraan cuaca di berbagai kota di Jawa Tengah pada hari ini. Semoga informasi ini dapat bermanfaat bagi anda yang akan beraktivitas pada hari ini.***

Editor: Fitriyatur Rosidah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x