Gubernur Jateng Ganjar Pranowo Tidak Akan Menutup Objek Wisata Saat Libur Lebaran 2021

- 8 April 2021, 10:43 WIB
Ganjar Pranowo menyebut tidak akan menutup dan memperbolehkan obyek wisaya tetap dibuka saat libur lebaran 2021
Ganjar Pranowo menyebut tidak akan menutup dan memperbolehkan obyek wisaya tetap dibuka saat libur lebaran 2021 /Dok Humas Prov Jateng

SEMARANGKU - Gubernur Jateng, Ganjar Pranowo mengatakan bahwa tidak akan menutup objek wisata saat libur lebaran 2021.

Saat ditemui di kantornya pada, Rabu, 7 April 2021. Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo menyampaikan bahwa tidak membuka opsi penutupan objek wisata (OW) pada saat libur lebaran pada Mei mendatang.

Ganjar Pranowo menyebut tidak akan menutup objek wisata dan membolehkan obyek wisata tetap dibuka saat libur lebaran 2021 asalkan patur protokol kesehatan.

"(Penutupan OW saat libur lebaran?) Nggak, nggak. Boleh masih buka, yang penting protokolnya seperti ini aja," kata Ganjar.

Baca Juga: Pendaftaran Online Sekolah Kedinasan 2021 Dibuka Besok, Catat Persyaratannya!

Baca Juga: KODE Redeem ML Mobile Legends Terbaru 8 April 2021, Segera Tujar dan Dapatkan Hadiah!

Baca Juga: TERBARU! Kode Redeem FF 8 April 2021, Segera Tukar dengan Hadiah Garena Free Fire

Gubernur Jateng Ganjar Pranowo mengatakan, saat ini sektor ekonomi di Jawa Tengah secara perlahan sudah mulai bergerak dan beradaptasi dengan situasi dan kondisi selama pandemi.

Sehingga, opsi keras untuk menutup obyek wisata saat libur lebaran tidak muncul, selama dapat menjaga dan melaksanakan protokol kesehatan dengan baik.

Halaman:

Editor: Risco Ferdian


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x