Cara Merawat dan Membersihkan Helm dengan Benar dan Mudah, Simak Tipsnya!

- 4 September 2020, 07:01 WIB
Cara Merawat dan Membersihkan Helm dengan Benar dan Mudah, Simak Tipsnya!
Cara Merawat dan Membersihkan Helm dengan Benar dan Mudah, Simak Tipsnya! //PORTAL JEMBER/Dok. Federal Oil

SEMARANGKU – Untuk menjaga keawetan dan kebersihan helmmu, hal yang perlu kamu ketahui adalah bagaimana cara merawat dan membersihkan helm yang benar.

Dewasa ini, semakin tersedianya berbagai ragam dan bentuk helm yang sesuai kebutuhan pengguna, helm bukan hanya jadi alat pelindung keselamatan tapi juga bagian dari lifestyle.

Maka dari itu, memberikan perawatan yang tepat sesuai dengan bahan helm merupakan hal yang utama.

Baca Juga: Jadwal Acara Kompas TV Hari Ini Jumat, 4 September 2020, Ada Kompas Sport

Baca Juga: Jadwal Acara Global TV Hari Ini Jumat, 4 September 2020, Ada Film Eddie The Eagle

Sebagaimana dilansir Semarangku dari laman motoress, berikut cara merawat dan membersihkan helm yang baik dan benar.

1. Hindari menempelkan stiker

Menggunakan stiker dapat merusak bagian luar helm, terutama helm berbahan temosplastik atau polikarbonat.

Menjaga agar helm tetap licin sangat berguna saat terjadi benturan atau slide, agar permukaan helm tidak mencengkeram tanah.

Halaman:

Editor: Risco Ferdian

Sumber: Motoress


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x