CBU MT-07 dan MT-09 Resmi Dirilis Yamaha, Cek Spesifikasi dan Harganya di Sini!

- 27 Agustus 2020, 20:31 WIB
CBU MT-07 dan MT-09 Resmi Dirilis Yamaha, Cek Spesifikasi dan Harganya di Sini!
CBU MT-07 dan MT-09 Resmi Dirilis Yamaha, Cek Spesifikasi dan Harganya di Sini! /Yamaha/

Crossplane crankshaft membuat interval pembakaran di dalam mesin menjadi lebih dekat sehingga mengeliminir daya inersia yaitu daya yang terjadi setelah pembakaran sehingga torsi pembakaran dan torsi kombinasi (torsi yang diteruskan ke roda belakang) menjadi linear.

Power yang selaras putaran throttle menghasilkan performa dan akselerasi maksimal.

2. D-Mode

Fitur D-Mode pada MT-09 memberikan keleluasaan kepada pengendara untuk memilih karakter performa mesin optimal yang diinginkan.

Baca Juga: Ganjar Pranowo Izinkan PSSI Gelar Kompetisi Liga 3 di Jateng Bulan Oktober, Tentu Tanpa Penonton

Baca Juga: Bioskop Buka September, Ganjar Pranowo Sarankan Pengelola Jangan Buka Dulu Sekarang, Masih Pandemi

Tersedia tiga mode berkendara yang terletak pada satu tombol di stang kanan yaitu Mode Standard yang sesuai untuk berbagai kondisi jalan.

Mode A untuk mendapatkan respon mesin yang lebih sporty/cepat pada rpm rendah sampai medium dibandingkan Mode Standard.

Dan Mode B untuk respon yang lebih lembut dibandingkan Mode Standard.

3. YCCT (Yamaha Chip Controlled Throttle)

Halaman:

Editor: Risco Ferdian

Sumber: Yamaha Motor Indonesia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x