Pelatih Timnas Irak Remehkan Timnas Indonesia di Piala Asia 2023, Sebut Tim Garuda Tidak Pantas di Runner Up

- 14 Mei 2023, 13:55 WIB
Pelatih Timnas Irak Remehkan Timnas Indonesia di Piala Asia 2023, Sebut Tim Garuda Tidak Pantas di Runner Up
Pelatih Timnas Irak Remehkan Timnas Indonesia di Piala Asia 2023, Sebut Tim Garuda Tidak Pantas di Runner Up /Twitter/@afcasiancup/

Hal tersebut tidak perlu diragukan, karena Timnas Irak menduduki posisi ke-67 FIFA, dan peringkat ke-7 sepakbola Asia.

Dimana posisi tersebut berada sangat jauh diatas Indonesia, yang hanya mampu menempati posisi ke-164 FIFA.

Walaupun Indonesia di Piala Asia 2023 satu grup dengan negara-negara kuat lainnya, bukan berarti tim Garuda muda boleh diremehkan.

Baca Juga: UPDATE Kode Redeem FF Aktif 14 Mei 2023, Dapatkan Skin Gratis dengan Tukarkan Kode Ini Sekarang

Saat ini Timnas Indonesia baru saja mendapatkan amunisi-amunisi baru dari pemain Naturalisasi yang memiliki kualitas yang bagus, seperti Jordi Amat dan lain-lain.

Bahkan Ketua Umum PSSI Erick Thohir, mengatakan bahwa Indonesia tidak akan takut walaupun bertemu dengan lawan yang kuat.

''Meski menghadapi lawan tangguh, Indonesia tak gentar dan siap menampilkan yang terbaik di AFC Asian Cup Qatar 2023,'' tambah Erick Thohir, pada 11 Mei 2023.

Menurutnya Indonesia siap menampilkan yang terbaik di Piala Asia 2023 nanti.***

Halaman:

Editor: Fitriyatur Rosidah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah