Zlatan Ibrahimovic Pecahkan Rekor Silvio Piola

- 3 Agustus 2020, 08:30 WIB
Zlatan Ibrahimovic cetak rekor baru /Twitter/@ibra_official
Zlatan Ibrahimovic cetak rekor baru /Twitter/@ibra_official /

SEMARANGKU - AC Milan mengakhiri penampilan terakhirnya di Serie A musim 2019/2020 dengan kemenangan 3-0 atas lawannya, Cagliari pada Minggu (2/8).

3 gol AC Milan dicetak oleh Zlatan Ibrahimovic, Samu Castillejo, dan 1 gol bunuh diri dari bek Cagliari, Ragnar Klavan.

Di balik kemenangan besar yang diraih AC Milan tersebut, terdapat sebuah rekor baru yang mampu dipecahkan.

Baca Juga: Pentingnya Sosok Zlatan Ibrahimovic Bagi AC Milan, Selalu Menjadi Solusi Bagi Rossoneri

Baca Juga: Cara Download Video di Facebook Video, 1 Menit Langsung Tersimpan di Galeri

Rekor tersebut adalah rekor pemain tertua yang mampu mencetak 10 gol lebih di Serie A Italia.

Rekor tersebut dipecahkan oleh striker jangkung AC Milan, Zlatan Ibrahimovic.

Dilansir dari laman Goal.com, 1 Gol dari Zlatan Ibrahimovic ke gawang Cagliari, adalah golnya yang ke 10 sejak dirinya bergabung kembali bersama AC Milan.

Baca Juga: Orang Bergolongan Darah O Lebih Aman dari Penularan Virus Covid-19

Halaman:

Editor: Heru Fajar

Sumber: Goal


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x