Mental Euforia Pemain Indonesia Bisa Jadi Bahaya, Bak Pemenang Padahal Belum Main di Laga Final Piala AFF 2020

- 27 Desember 2021, 19:45 WIB
Mental Euforia Pemain Indonesia Bisa Jadi Bahaya, Bak Pemenang Padahal Belum Main di Laga Final Piala AFF 2021
Mental Euforia Pemain Indonesia Bisa Jadi Bahaya, Bak Pemenang Padahal Belum Main di Laga Final Piala AFF 2021 /Instagram/@pssi/

Selain itu, banyak juga dari netizen yang mulai membandingkan aksi heroic Nadeo Argawinata dengan sosok Kiper Chelsea Kepa.

Semua hal tersebut terangkum dalam meme dan tagar yang membanjiri media social baik Instagram dan Twitter.

Memang AFF adalah ajang bergengsi untuk menunjukkan siapa yang paling kuat di negara-negara Asia Tenggara.

Meski turnamen 4 tahunan ini tidak masuk dalam kalender FIFA, namun antusiasme dan tensi dari para suporter dan pemain menjadi hal menarik.

Diketahui juga bahwa FIFA juga telah melirik Piala AFF sehingga pada ajang ini akan memperoleh ganjaran poin dari FIFA.

Namun, perlu diketahui bahwa hukum alam tetap berlaku segala sesuatu yang dilakukan dengan dosis berlebihan akan berbahaya,

Dalam tulisan ini saya akan mengajak pendukung Timnas mengenang apa yang terjadi pada 11 tahun lalu.

Situasi nyaris sama, euforia berlebih ditunjukkan oleh para suporter dan pemain sebelum laga Final Piala AFF.

Hal ini karena kita telah mengetahui lawan di partai final adalah Malaysia yang sebelumnya pernah dikalahkan skuad Garuda di fase Grup.

Menjelang partai final kala itu para suporter berharap bahwa kita dapat membawa pulang trofi AFF ke Indonesia.

Halaman:

Editor: Heru Fajar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah