Tak Hanya Bos Ducati, dr. Tirta Juga Emosi dengan Video Unboxing Kargo di Sirkuit Mandalika

- 11 November 2021, 20:37 WIB
Tak Hanya Bos Ducati, dr. Tirta Juga Emosi dengan Video Unboxing Kargo di Sirkuit Mandalika
Tak Hanya Bos Ducati, dr. Tirta Juga Emosi dengan Video Unboxing Kargo di Sirkuit Mandalika /

SEMARANGKU – Insiden video unboxing kargo di Sirkuit Mandalika membuat semua pihak marah, termasuk Bos Ducati dan dr. Tirta.

Netizen Indonesia merasa malu dengan tingkah YouTuber yang membuat konten video unboxing kargo milik Ducati.

Bahkan media asal Swiss menyebut bahwa kemungkinan unboxing ini tidak hanya dilakukan pada boks Ducati. Ini pula yang menyulut kemarahan dr. Tirta.

Baca Juga: Bos Ducati Ngamuk Barangnya Dibuka dan Dijadikan Konten YouTube, Direktur Eksekutif Superbike Minta Maaf

Baca Juga: Atas Insiden Unboxing di Sirkuit Mandalika, Bos Ducati Ngamuk dan Sebut Indonesia Sebagai Negara Dunia Ketiga

Walaupun Direktur Eksekutif Superbike, Gregorio Lavilla, sudah meminta maaf dan memberhentikan oknum yang ada di video tersebut, netizen masih terbawa emosi.

“Kami sungguh meminta maaf, kejadian ini di luar kontrol kami. Pegawai itu sudah dipecat,” kata Gregorio Lavilla.

Di dalam video tersebut terlihat seorang staf MGPA (Mandalika Gran Prix Association) sedang membuka boks dan mengutak-atik motor pembalap nomor 21 milik Michael Rinaldi.

Menanggapi video unboxing ini, Paolo Ciabatti menyebut bahwa kejadian seperti ini pernah dan hanya terjadi di negara-negara Dunia Ketiga 40 tahun lalu.

Halaman:

Editor: Fitriyatur Rosidah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x