Poling Ganjar Pranowo Tertinggi di Survei Pilpres 2024, Tapi Enggan Komentar, Pilih Urus Mudik Saja

- 26 Oktober 2020, 11:06 WIB
Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo masuk di posisi tertinggi bursa capres di Pilpres 2024
Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo masuk di posisi tertinggi bursa capres di Pilpres 2024 /instagram/ @ganjar_pranowo

SEMARANGKU - Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo menempati posisi tertinggi di survi Pilpres 2024 versi Indikator Politik.

Namun Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo malah enggan berkomentar soal hasil survei yang yatakan dirinya menempati posisi tertinggi sebagai calon Presiden 2024.

Ganjar Pranowo menolak memberikan komentar panjang terkait Pilpres 2024. Menurutnya, saat ini dirinya sedang fokus pada antisipasi mudik libur panjang.

Baca Juga: Hari Ini! Shopee Gajian Sale Hadirkan Gratis Ongkir, Cashback 100%, dan Flash Sale 60RB!

Baca Juga: Cuma Pakai HP Saja Bisa Dapat Token Listrik Gratis PLN Hingga Desember, Ini Caranya

Hal itu diungkapkannya saat ditemui usai memimpin apel pasukan kesiapsiagaan bencana di halaman kantornya, Senin (26/10)

"Aku tak ngurusi mudik wae, ora indikator (saya mengurusi mudik saja, bukan indikator)," kata Ganjar Pranowo ditemui usai memimpin apel siaga bencana di halaman kantornya, Senin (26/10).

Tak hanya kali ini saja, dalam beberapa kesempatan sebelumnya, Ganjar Pranowo juga enggan mengomentari hasil survei yang dilakukan sejumlah lembaga survei di Indonesia.

Baca Juga: CEK FAKTA, Login ke eform.bri.co.id dan eform.bni.co.id Bedanya Apa, Dapat BLT UMKM Banpres BPUM?

Halaman:

Editor: Heru Fajar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x