XL Beri Bantuan Kuota Internet Gratis, Ini Info dan Cara Mendapatkannya!

- 30 September 2020, 04:40 WIB
Cara Mudah Dapat Bantuan Kuota Internet Gratis dari Kemendikbud
Cara Mudah Dapat Bantuan Kuota Internet Gratis dari Kemendikbud /Semarangku

SEMARANGKU - Dengan diselenggarakannya sekolah maupun kuliah online guna memutus persebaran rantai COVID-19, pihak XL bekerja sama dengan Kementerian Pendidikan dan Kebuayaan meluncurkan program bantuan kuota internet gratis “Terus Belajar.”

Dengan adanya program “Terus Belajar” para siswa, guru, mahasiswa, dan dosen dapat menikmati program bantuan kuota internet gratis.

Program tersebut diharapkan bisa membantu proses belajar mengajar jarak jauh dapat berjalan dengan lebih baik.

Baca Juga: Heboh! Najwa Shihab vs Kursi Kosong Siapa Menang, Menkes Terawan Tak Nongol di Mata Najwa

Baca Juga: YES, Vanuatu 3 Kali Kena 'Tampar' 3 Diplomat Cantik Indonesia di PBB, Siapa Saja, Ini Profilnya

 

Pemberian bantuan kuota internet tersebut akan laksanakan selama 4 bulan. Mulai dari bulan September hingga bulan Desember dengan rincian sebagai berikut:

1. PAUD, mendapatkan kuota gratis sebesar 20 GB/bulan dengan kuota utama sebesar 5 GB/bulan dan kuota belajar sebesar 15 GB/bulan.

2. Pelajar SD - SMA, mendapatkan kuota gratis sebesar 35 GB/bulan dengan kuota utama sebesar 5 GB/bulan dan kuota belajar sebesar 30 GB/bulan.

Halaman:

Editor: Risco Ferdian


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x