Sekjen DPP PDI Perjuangan Sebut Potensi Konflik Pemilihan Umum, Simak Selengkapnya di Sini!

- 22 September 2020, 10:44 WIB
Sekjen DPP PDI Perjuangan Sebut Potensi Konflik Pemilihan Umum, Simak Selengkapnya di Sini!
Sekjen DPP PDI Perjuangan Sebut Potensi Konflik Pemilihan Umum, Simak Selengkapnya di Sini! /PDIP

Selain itu dia menjelaskan bahwa politik di Indonesia berubah diawali dengan adanya krisis ekonomi tahun 1997/1998. Dikutip dari buku Handbook of Political Management, telah terlihat jelas ada perubahan politik global yang dimotori oleh pihak International Monetery Fund (IMF) pada saat itu.

“Masuknya demokrasi ala Amerika Serikat tentu membawa dampak negatif dan saya menawarkan sebuah solusi,” lanjutnya.

Solusi yang ditawarkan oleh Hasto berupa konsolidasi demokrasi, konsolidasi ideologi, dan konsolidasi politik melalui budaya tertib hukum. Dia meyakini bahwa konsolidasi demokrasi dilakukan demi membangun kapabilitas nasional untuk mewujudkan daulat politik, berdikari ekonomi, dan berkepribadian di bidang budaya.

Baca Juga: Jadwal Acara Global TV Hari Ini Selasa, 22 September 2020, Ada Film Safe House

Baca Juga: Harga Emas Hari Ini Selasa 22 September 2020, Emas Antam, Retro, Batik, UBS Pegadaian Update Terbaru

“Konsolidasi ideologi dilakukan dengan memastikan Pancasila sebagai ‘the way of life,’ dan perwujudan UUD 1945 khususnya pasal 33 di bidang ekonomi, hingga melawan gerakan penyeragaman budaya,” tuturnya.

Menurut Hasto, konsolidasi politik budaya tertib hukum dilakukan dengan penataan sistem politik nasional melalui poin-poin berikut:

1. Penetapan haluan negara

2. Multipartai sederhana

3. Memastikan efektivitas sistem presidensial

Halaman:

Editor: Risco Ferdian

Sumber: Antara News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x