Waspada! Marak Penipuan Berkedok Undangan, Paket Dan Tagihan Via WhatsApp, Kominfo : Jangan Asal Klik!

- 2 Februari 2023, 06:33 WIB
Waspada! Marak Penipuan Berkedok Undangan, Paket Dan Tagihan Via WhatsApp, Kominfo : Jangan Asal Klik! /Instagram/@ojkindonesia.
Waspada! Marak Penipuan Berkedok Undangan, Paket Dan Tagihan Via WhatsApp, Kominfo : Jangan Asal Klik! /Instagram/@ojkindonesia. /

 

SEMARANGKU - Saat ini sedang marak penipuan berkedok undangan, paket dan tagihan via pesan berantai atau WhatsApp.

Marak penipuan berkedok undangan, paket atau tagihan via WhatsApp, Kominfo peringatkan untuk tidak asal 'klik' tautan tersebut.

Melalui Instagram resminya, Kominfo menginformasikan maraknya penipuan berkedok undangan, paket ataupun tagihan melalui pesan berantai.

Kominfo meminta masyarakat waspada untuk tidak membuka atau 'klik' dari pesan berantai atau WhatsApp tersebut.

Baca Juga: Inilah Harga Resmi iPhone 13 Series dan iPhone 14 Series, Cek Updatenya Sekarang Juga

"Waspada untuk tidak klik tautan tersebut untuk melindungi data pribadi kita, " tulis Kominfo pada Instagram resminya.

Dilansir Semarangku.com dari Instagram resmi Kemenkominfo, berikut pesan Kominfo terkait maraknya penipuan berkedok undangan,paket dan tagihan via WhatsApp yakni :

-Jangan 'klik'/install tautan atau apps sembarangan di media sosial (medsos) email atau mesenger

Halaman:

Editor: Risco Ferdian


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x