Kemenag RI Gelar Sidang Isbat Penetapan Awal Ramadhan 1442 H Hari Ini 12 April 2021

- 12 April 2021, 19:15 WIB
Digelar Hari ini, Sidang Isbat Penetapan Awal Ramadhan 1442 H.*
Digelar Hari ini, Sidang Isbat Penetapan Awal Ramadhan 1442 H.* /ANTARA FOTO/Irwansyah Putra

SEMARANGKU - Kementerian Agama RI akan menggelar Sidang Isbat (penetapan) untuk menetapkan awal Ramadhan 1442 H, hari ini Senin, 12 April 2021.

Sidang Isbat untuk menetapkan awal Ramadhan 1442 H akan dilangsungkan di Auditorium HM Rasjidi, Kementerian Agama RI, jalan MH Thamrin No. 6 Jakarta.

"Isbat awal Ramadhan dilaksanakan 12 April, bertepatan 29 Sya'ban 1442 HH, " terang Dirjen Bimas Islam Khamaruddin Amin di Jakarta, Kamis 8 April 2021 lalu.

Dirjen Bimas Islam Khamaruddin juga menyampaikan bahwa sehubungan dengan masih pandemi, sidang Isbat akan digelar secara dalam jaringan (daring) dan luar jaringan (luring).

Baca Juga: Polda Jateng Gelar Apel Operasi Keselamatan Lalulintas Candi 2021, Ada 14 Titik Penyekatan di Rest Area

Baca Juga: Polda Jateng Siapkan 14 Titik Posko Perbatasan Jawa Tengah, Kapolda : Jangan Harap Pemudik Dapat Lolos Masuk

Baca Juga: Jadwal dan Kalender Ramadhan 2021 Format PDF, PNG, JPG Mulai Imsak dan Buka Puasa Berbagai Daerah

Baca Juga: Kumpulan Ucapan Menjelang Ramadhan 2021 Terlengkap dan Terbaru, Cocok Share di Medsos

Selain itu, Khamaruddin juga menyampaikan bahwa sidang Isbat untuk menentukan awal puasa Ramadhan 1442 H, akan dihadiri oleh beberapa instansi yang terkait antara lain :

Halaman:

Editor: Heru Fajar

Sumber: Kemenag


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x