Program Ridwan Kamil Ajak Milenial jadi Petani Masuk Tahap Seleksi Awal

- 17 Februari 2021, 20:15 WIB
Gubernur Jabar Ridwan Kamil ajak pemuda untu jadi petani milenial
Gubernur Jabar Ridwan Kamil ajak pemuda untu jadi petani milenial /Humas Pemprov Jabar

Jadi program ini diharapkan bisa memberikan solusi pada penyumbang ekonomi terbesar ke-3 di Jawa Barat ini.

Target untuk program ini memang dikhususkan untuk para pemuda di Jawa Barat yang mengenal teknologi pertanian.

Jadi disini Ridwan Kamil mengungkapkan bahwa milenial yang baru lulus sekolah itu jangan selalu berorientasi ke kota.

Baca Juga: Lagi Ramai Ruang Kritik UU ITE, Kapolri Listyo Sigit Prabowo: Menghindari Pasal Karet

Tetapi, kembali ke desa dengan rezeki kota.

Manfaatkan skill 4.0 dan niat kuat demi membangun Jawa barat yang kuat ketahanan pangannya.

Bidang peminatan yang di sediakan dalam program ini antara lain:

  1. Tanaman pangan
  2. Multi Bidang
  3. Hortikultura
  4. Perkebunan
  5. Perikanan
  6. kehutanan

Baca Juga: Anya Geraldine Saat Diajak Verrel Bramasta Rayakan Hari Valentine Bersama: Orang Siapa Ini Ngerjain Gue

Salah satu syarat untuk mendaftarnya itu harus berumur 19 hingga 39 tahun.

Lalu calon petani milenial ini juga perlu inovatif dan adaptif terhadap teknologi pertanian masa kini. Tetapi yang terpenting adalah menyenangi kegiatan bertani.

Halaman:

Editor: Heru Fajar

Sumber: petanimilenial.jabarprov.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah