Telah Ditemukan Lukisan Gua Tertua di Dunia Ternyata Ada di Indonesia! Mirip Hewan Ini

- 16 Januari 2021, 12:49 WIB
Lukisan gua tertua di dunia ada di Sulawesi
Lukisan gua tertua di dunia ada di Sulawesi /ANTARA/

SEMARANGKU – Ditemukan lukisan gua tertua di dunia yang pernah dibuat oleh manusia ternyata terletak di Indonesia, tepatnya di Provinsi Sulawesi.

Temuan lukisan gua tertua tersebut dipublikasi dalam jurnal Science Advances serta member bukti pemukiman paling awal manusia di Indonesia tepatnya

Lukisan gua tertua tersebut ditemukan di pulau Sulawesi oleh mahasiswa doktoral Basran Burhan bersama para arkeolog Indonesia pada tahun 2017.

Baca Juga: HORE! Telkomsel Bagi iPhone 12 dan Hadiah Rp4 Juta, Cek Syarat dan Cara Dapatnya di Sini

Baca Juga: LINK LIVE STREAMING Liga Inggris Fulham vs Chelsea Gratis TV Online, H2H, Prediksi Susunan Pemain

Lukisan Gua Tertua di Dunia Ditemukan di Provinsi Sulawesi, Indonesia

Lukisan gua tertua tersebut dikenal dengan sebutan Leang Tedongnge yang terletak di lembah terpencil yang dikelilingi tebing kapur terjal, sekitar satu jam berjalan kaki dari jalan terdekat.

Lokasi tersebut hanya dapat diakses pada musim kemarau sebab di sana seringkali terjadi banjir akibat curah hujan yang mengakibatkan kesulitan untuk melewatinya.

Adam Brumm, penulis utama jurnal tersebut sekaligus Profesor Arkeologi di Universitas Griffith, Australia mengatakan gua tersebut berukuran 136 x 54 cm (53 x 21 inci).

Halaman:

Editor: Meilia Mulyaningrum

Sumber: Pars Today


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x