Mensos dan Menteri KKP Pernah di Podcast Miliknya Sebelum ke KPK, Deddy Corbuzier Merasa Bodoh

- 7 Desember 2020, 12:15 WIB
Foto Deddy Corbuzier.*
Foto Deddy Corbuzier.* /Instagram.com/@mastercorbuzier

SEMARANGKU – Mensos Juliari dan Menteri KKP Edhy Prabowo pernah jadi narasumber di podcast miliknya, Deddy Corbuzier mengomentari kasus dugaan korupsi dua menteri tersebut.

Menteri KKP Edhy Prabowo terciduk KPK pada operasi tangkap tangan atau OTT tanggal 25 November lalu.

Hanya berselang beberapa hari, Menteri Sosial Juliari P Batubara juga ditetapkan menjadi tersangka kasus dugaan suap pengadaan bansos Covid-19.

Baca Juga: PBB Ingatkan Akan Terjadi Bencana Dahsyat di Tahun 2021, Ada Apa?

Baca Juga: Taiwan dan AS Khawatir Jika China Serang Alat Ini, Takut Kalah Perang?

Edhy Prabowo diduga menerima suap terkait izin ekspor benih lobster sebesar Rp 3,4 miliar dan pada pemeriksaan baru-baru ini KPK menyita 8 unit sepeda dan uang sebesar Rp 4 miliar.

Sementara itu, Mensos Juliari diduga melakukan korupsi hingga Rp 17 miliar berkaitan dengan pengadaan bansos Covid-19.

Tentu saja masyarakat sangat membenci perbuatan korupsi ini, apalagi dilakukan di tengah pandemi di mana rakyat sedang sangat membutuhkan bantuan negara.

Baca Juga: Indonesia Punya 1,2 Juta Dosis Vaksin Covid-19, Tiap Daerah Dapat Berapa? Cek di Sini

Halaman:

Editor: Meilia Mulyaningrum


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x