Makanan Yang Bagus dan Buruk Untuk Kesehatan Ginjal, Anda Wajib Tahu

- 8 Oktober 2020, 15:06 WIB
Hati-hati, Kebiasan Sederhana Sehari-hari Ini Ternyata Sebabkan Rusaknya Ginjal
Hati-hati, Kebiasan Sederhana Sehari-hari Ini Ternyata Sebabkan Rusaknya Ginjal /Pixabay/.*/Pixabay

Baca Juga: Cara Mengusir Nyamuk di Rumah dengan Efektif dan Mudah!

Baca Juga: Cara Menghilangkan Gatal di Kulit dengan Mudah Cuma 10 Menit!

Baca Juga: Yuk Terapkan! Ini 9 Rahasia Agar Hidup Lebih Bahagia dan Menyenangkan

Makanan yang harus dihindari.

  1. Makanan Dengan Banyak Kandungan Fosfor

Terlalu banyak kandungan fosfor dapat menurunkan kesehatan ginjal anda.

Terdapat beberapa riset yang dapat membuktikan hal ini, tapi masih belum banyak bukti yang dapat diambil.

Makanan yang kaya akan fosfor adalah kacang kacangan, produk susu dan masih banyak lagi.

  1. Daging Merah

Beberapa makanan dengan jenis protein tertentu sulit untuk di proses untuk ginjal, salah satunya adalah daging merah.

Sebuah riset membuktikan bahwa orang yang memakan daging merah lebih banyak memiliki resiko penyakit ginjal daripada mereka yang jarang memakan daging merah.

Baca Juga: 5 Makanan yang Dilarang Dimakan Oleh Ibu Hamil, Segera Catat dan Terapkan

Halaman:

Editor: Heru Fajar

Sumber: Medical News Today


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x