Perlindungan Visa Traveloka: Solusi Tepat untuk Perjalanan Bebas Cemas

- 21 Maret 2024, 14:07 WIB
Perlindungan Visa Traveloka: Solusi Tepat untuk Perjalanan Bebas Cemas / Dok
Perlindungan Visa Traveloka: Solusi Tepat untuk Perjalanan Bebas Cemas / Dok /

SEMARANGKU.COM - Pernahkah Anda mengalami kegagalan dalam aplikasi visa yang mengakibatkan kerugian finansial akibat pembatalan perjalanan? Jika ya, Anda tidak sendirian. Banyak orang mengalami situasi serupa, dan hal ini dapat menjadi hambatan besar dalam mewujudkan impian traveling Anda.

Namun, kini Anda tidak perlu khawatir lagi! Traveloka telah hadir dengan solusi inovatif, yaitu Perlindungan Visa. Fitur ini memberikan jaminan pengembalian dana perjalanan Anda, termasuk tiket pesawat dan biaya visa, jika aplikasi visa Anda mendapatkan penolakan dari otoritas imigrasi.

Apa itu Perlindungan Visa Traveloka?

Perlindungan Visa dari Traveloka adalah program asuransi yang dirancang khusus untuk memberikan proteksi finansial bagi para pelancong yang mengalami penolakan visa. Program ini memungkinkan Anda untuk mendapatkan kembali dana tiket pesawat dan biaya visa yang telah Anda bayarkan, sehingga Anda terhindar dari kerugian finansial akibat pembatalan perjalanan.

Program Perlindungan Visa yang Tersedia

Sebagai platform terbaik, Traveloka menawarkan dua jenis program Perlindungan Visa yang bisa Anda pilih sesuai kebutuhan, yaitu:

  1. Basic

Program Basic yang ditawarkan dari Perlindungan Visa Traveloka memberikan perlindungan untuk tiket pesawat one-way (pulang pergi) dengan nilai maksimal Rp 20.000.000.

  1. Premium

Untuk program Perlindungan Visa Premium, Traveloka menyediakan perlindungan yang lebih lengkap, terutama untuk tiket pesawat pulang pergi dan biaya visa, dengan nilai maksimal Rp 30.000.000.

Dua program inilah yang bisa Anda pilih saat akan menjadi nasabah dan Anda bisa menyesuaikan dengan anggaran juga kebutuhan.

Kelebihan Perlindungan Visa Traveloka

Hadirnya fitur Perlindungan Visa Traveloka ini tentunya memiliki manfaat dan menawarkan sejumlah kelebihan. Kelebihan-kelebihan tersebut diantaranya adalah:

1.     Memberikan ketenangan dan rasa aman

Anda tidak perlu khawatir lagi akan kehilangan uang akibat pembatalan perjalanan karena penolakan visa. Ini artinya biaya perjalanan yang telah Anda keluarkan, termasuk tiket pesawat dan biaya visa, dapat Anda terima kembali. Tentunya hal ini memungkinkan Anda untuk merencanakan perjalanan kembali tanpa terbebani oleh kerugian finansial.

Halaman:

Editor: Heru Fajar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x