Kamu Penderita Kolesterol Tinggi? Simak Sederet Pantangan Makanan yang Jarang Disadari, Ada Gorengan 

- 27 Maret 2023, 10:09 WIB
Kamu Penderita Kolesterol Tinggi? Simak Sederet Pantangan Makanan yang Jarang Disadari, Ada Gorengan 
Kamu Penderita Kolesterol Tinggi? Simak Sederet Pantangan Makanan yang Jarang Disadari, Ada Gorengan  /Pixabay.com/Ashish_Choudhary

 

SEMARANGKU -  Penyakit kolesterol tinggi dapat memicu penyakit serius yang mematikan, jadi harus lebih waspada. 

Terdapat sederet pantangan makanan bagi penderita kolesterol tinggi, salah satunya ada gorengan. Makanan tersebut harus dihindari. 

Perlu bagi penderita kolesterol tinggi untuk memperhatikan kualitas gizi dari makanan yang dikonsumsi. Jangan malah abai dan sembarangan mengkonsumsi makanan.

Jangan mudah tergiur mengkonsumsi makanan yang enak dan lezat, karena belum tentu menyehatkan. 

Baca Juga: Susu Kambing Lebih Baik Dibandingkan Susu Sapi? Begini Kata dr Zaidul Akbar 

Untuk memahami penyakit kolesterol, dilansir dari laman p2ptm.kemkes.go.id diakses pada (27/03/2023), kolesterol adalah senyawa lemak yang diproduksi oleh sel tubuh. Akan tetapi menjadi berbahaya apabila kadar kolesterol melebihi batas, karena senyawa lemak yang diproduksi oleh tubuh dapat menyumbat pembuluh darah.

Secara lebih jelas terdapat dua kategori kolesterol, yakni kolesterol baik (HDL) dan kolesterol jahat (LDL).  Kolesterol baik sejatinya mampu membersihkan kelebihan kolesterol yang berbahaya, sedangkan kolesterol jahat menumpuk di dinding pembuluh darah yang bersiko meningkatkan penyakit stroke hingga jantung, dilansir dari yankes.kemkes.go.id pada (27/03/2023).

Untuk penyebab seorang mengalami penyakit kolesterol tinggi bisa dikarenakan riwayat keturunan dan gaya hidup. Bukankah lebih baik mencegah sejak dini?

Halaman:

Editor: Fitriyatur Rosidah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x