Jangan Salah Pilih! Berikut 5 Hal yang Perlu Diperhatikan Saat Memberi Makanan untuk Peliharaan Hamster

- 26 Februari 2023, 21:05 WIB
Jangan Salah Pilih! Berikut 5 Hal yang Perlu Diperhatikan Saat Memberi Makanan untuk Peliharaan Hamster /Ilustrasi dari Doina Gavrilov/Unsplash
Jangan Salah Pilih! Berikut 5 Hal yang Perlu Diperhatikan Saat Memberi Makanan untuk Peliharaan Hamster /Ilustrasi dari Doina Gavrilov/Unsplash /

Madu mengandung banyak vitamin dan zat besi. Madu boleh diberikan kepada hamster dalam jumlah yang sedikit karena hamster adalah hewan yang sensitif dengan makanan manis. Namun tidak semua hamster bisa diberikan madu, jadi apabila hamster telah menunjukkan reaksi muntah dan diare maka hentikan pemberian madu.

Kebanyakan madu pada hamster dapat menyebabkan obesitas dan sakit jantung. Selain itu, tekstur madu yang lengket dan kental dapat menyebabkan hamster tersedak jika tidak dilarutkan kedalam air.

5. Jangan memberikan Marshmallow

Sebelumnya pernah sempat terkenal marshmallow ukuran mini yang bisa dikonsumsi oleh hamster. Dikutip dari @ehamsterid, marshmallow tidak disarankan untuk diberikan pada hamster karena memiliki kandungan gula yang tinggi. Selain membuat hamster diabetes, marshmallow dapat membuat hamster tersedak bahkan meninggal.

Itulah 5 hal yang perlu diperhatikan saat memberi makan pada hamster. Semoga bermanfaat.***

Halaman:

Editor: Heru Fajar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah