6 Makanan Jepang, Korea dan China, Serupa Tapi Tak Sama

- 13 Februari 2023, 08:15 WIB
6 Makanan Jepang, Korea dan China, Serupa Tapi Tak Sama
6 Makanan Jepang, Korea dan China, Serupa Tapi Tak Sama /Pikiran Rakyat./


Wontons sering dimakan sebagai lauk atau sup berkuah dengan atau tanpa mi di dalam kaldu.


2. Okonomiyaki Jepang, Haemul Pajeon Korea, dan Fuyunghai China

Okonomiyaki, Pajeon dan Fuyunghai juga memiliki kesamaan. Okonomiyaki merupakan makanan jepang dengan bahan utama tepung terigu, telur dan kol.


Haemul Pajeon adalah bakwan besar yang berisi potongan dari berbagai seafood seperti gurita, cumi, kerang dan daun bawang. Haemul Pajeon dinikmati saat kondisi panas dan dicocol dengan saus. Saus yang digunakan terbuat dari kecap asin dicampur daun bawang, potongan bawang bombay, dan cabai.


Fuyunghai merupakan masakan tionghoa berbentuk telur dadar yang dicampur dengan berbagai macam sayuran. Fuyunghai dimakan dengan tambahan saus dari tomat dan kacang polong sehingga terasa asam dan sedikit manis.


3. Manju Jepang, Hobbang Korea dan Baozi China.


Manju di Jepang adalah modifikasi dari Baozi China. Manju ini dimodifikasi dengan bentuk yang lebih unik. Mandu biasanya dibentuk dengan bentuk yang lucu atau imut seperti berbentuk binatang seperti panda, babi, kucing dan karakter animasi jepang seperti Hello Kitty. Manju biasanya diisi dengan isian kacang merah.


Tidak jauh berbeda dengan manju, Hobbang juga biasanya diisi dengan pasta kacang merah. Tetapi variasi isian Hobbang lebih banyak, karena selain diisi dengan pasta merah, Hobbang juga biasa diisi dengan sayuran, daging, dan kari.


Sedangkan Baozi, yang telah ada di china sejak masa Zhuge Liang (181-234 M), lebih sering diisi dengan isian daging babi.


4. Sushi Jepang dan Kimbab Korea

Halaman:

Editor: Risco Ferdian


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah