Sering Checkout barang? Simak 4 TipsBelanja Online Supaya Ngga Berujung Komplain

- 6 Februari 2023, 17:34 WIB
Ilustrasi belanja online.
Ilustrasi belanja online. /Garry/Pixabay

Cermati deskripsi produk

Agar sesuai keinginan dan ekspektasi, baiknya membaca terlebih dahulu penjelasan atau deskripsi yang hendak dibeli, sebab jika tidak membaca bisa saja kamu salah dalam membeli produk tersebut.

Baca ulasan pembeli

Membaca ulasan pembeli juga harus dilakukan, komentar baik dan negatif dari para pembeli sebelumnya akan menjadi bahan pertimbangan untuk melanjutkan pembelian produk atau barang yang hendak kamu pinang.

Pilih pembayaran yang aman

Pilihlah metode pembayaran yang tersedia pada e-commerce agar bisa dipertanggungjawabkan. Jangan memilih pembayaran yang tidak tersedia di platform online shop tersebut.

Dan yang tidak kalah penting, menurut kominfo jangan pernah memberikan kode rahasia atau OTP kepada pihak manapun. Simpan kode tersebut sebaik mungkin, serta selalu mengamakan data diri dan identitas di dalam paket pengiriman.***

Halaman:

Editor: Heru Fajar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x