Sebaiknya Makan Buah Jeruk Atau Minum Jus Jeruk? Begini Penjelasan dr Zaidul Akbar

- 10 Oktober 2022, 11:30 WIB
Sebaiknya Makan Buah Jeruk Atau Minum Jus Jeruk? Begini Penjelasan dr Zaidul Akbar
Sebaiknya Makan Buah Jeruk Atau Minum Jus Jeruk? Begini Penjelasan dr Zaidul Akbar /pixabay

SEMARANGKU - Dr Zaidul Akbar jelaskan sebaiknya makan buah jeruk atau minum jus jeruk.

Menurut dr Zaidul Akbar, makan buah jeruk dengan minum jus jeruk manfaatnya berbeda.

Lebih baik mana makan buah jeruk dengan minum jus jeruk menurut dr Zaidul Akbar? Simak berikut ini.

Baca Juga: Unduh Video TikTok Tanpa Tanda Air MP4 Gratis dan Mudah Jika Pakai Savefrom.net

Melalui Instagram-nya, dr Zaidul Akbar membandingkan makan buah jeruk dengan minum jus jeruk.

Menurut dr Zaidul Akbar, apabila buah jeruk diolah menjadi minuman, akan membuat kadar gulanya semakin meningkat.

"Buah-buahan yang diolah dengan di jus, akan membuat kadar gula dalam buah tersebut setelah di jus akan meningkat, " kata dr Zaidul Akbar pada Instagram-nya.

Dr Zaidul Akbar menegaskan bahwa meskipun tanpa tambahan gula, kandungan glukosa dalam jus jeruk tersebut tetap tinggi.

"Lonjakan glukosa dan akan tetap berlaku, jika terus-terusan seperti meski gulanya berasal dari gula buah, " tutur dr Zaidul Akbar.

Halaman:

Editor: Risco Ferdian


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x