Hati-hati! 5 Ciri Bahwa Seseorang Hanya Bermuka Dua dan Tak Benar-benar Baik

- 6 Februari 2022, 14:40 WIB
Hati-hati! 5 Ciri Bahwa Seseorang Hanya Bermuka Dua dan Tak Benar-benar Baik
Hati-hati! 5 Ciri Bahwa Seseorang Hanya Bermuka Dua dan Tak Benar-benar Baik /Pexels.com/Gabriela Palai

SEMARANGKU - Ada beberapa ciri bahwa seseorang hanya bermuka dua dan tak benar-benar baik.

Banyak orang yang memiliki watak layaknya sengkuni.

Mereka hanya berpura-pura baik namun tak ada ketulusan yang terpancar dalam hatinya.

Berikut ciri-ciri bahwa seseorang bermuka dua:

1. Memberikan pujian yang berlebihan

Pernahkah kamu merasa bahwa pujian yang diberikan seseorang terlalu dibuat-buat dan tak asli?

Terkadang apabila kita mendapati suatu prestasi tertentu di kehidupan kita, karenanya orang dengan watak Sengkuni ini kebanyakan bakal memberi pujian terlalu berlebih.

2. Sering memberikan nasehat yang malah menjebak

Orang dengan watak ini sungguhlah orang yang tak baik dan hanya ingin menjerumuskan.

Halaman:

Editor: Ajeng Putri Atika


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x