Ditemukan Gunung Emas di Irak dan Kongo, Benarkah Menjadi Tanda-tanda Kiamat?

- 17 Januari 2022, 08:05 WIB
Ditemukan Gunung Emas di Irak dan Kongo, Benarkah Menjadi Tanda-tanda Kiamat?
Ditemukan Gunung Emas di Irak dan Kongo, Benarkah Menjadi Tanda-tanda Kiamat? /tangkap layar YouTube @Islam Populer

SEMARANGKU - Sebelumnya beredar sebuah informasi, bahwa ditemukan gunung emas di Kongo. 

Menyusul berita tersebut, ditemukan pula gunung emas di Irak melalui satelit. 

Lantas penemuan gunung emas di Kongo dan Irak ini membuat sebagian orang khawatir, sebab dinilai menjadi tanda kiamat. 

Baca Juga: Hewan-hewan Ini Pernah Masuk Rumah? Waspada Ini Artinya Menurut Primbon Jawa

Lantas benarkah bahwa kemunculan gunung emas di Kongo dan Irak menjadi tanda kiamat sudah dekat? 

Dikutip Semarangku dari kanal YouTube M Izdiyan Muttaqin, dijelaskan beberapa tanda kiamat. 

Ketika kiamat besar tiba, maka ada tanda-tanda yang menyertai seperti turunnya Dajjal dan lainnya. 

Sedangkan ketika kiamat kecil datang, maka tanda nya berupa gunung meletus serta bencana alam lainnya. 

Dijelaskan bahwa, tanda kiamat lainnya adalah mengeringnya sungai eufrat yang akan diawali dengan kemunculan gunung emas. 

Halaman:

Editor: Khansa Amirah Rasyida

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x