Hati-Hati Guys, Tanaman ini Bisa Membunuh Hewan Peliharaan Kalian

- 23 Juni 2021, 17:45 WIB
Hati-Hati Guys, Tanaman ini Bisa Membunuh Hewan Peliharaan Kalian
Hati-Hati Guys, Tanaman ini Bisa Membunuh Hewan Peliharaan Kalian /Pixabay

SEMARANGKU- Beberapa tanaman ini merupakan musuh besar bagi anbul. Tak hanya gejala ringan, beberapa bahkan sapat menyebabkan kematian pada hewan.

Maka hindarkan ada tanaman ini disekitar hewan peliharaan anda karena resikonya tidak sebanding dan cukup berbahaya serta bisa membunuh hewan peliharaan.

Ada beberapa tipe tanaman yang memang berbahaya bagi hewan peliharaan jadi perhatikan tanaman apa saja, berikut ini daftarnya.

Baca Juga: Daftar Tanaman Hias yang Cocok Digunakan di Dalam Area Dapur

Autumn Crocus

Mengonsumsi ini menyebabkan muntah dan diare. Tanda-tandanya mungkin terlihat segera tetapi bisa tertunda selama berhari-hari.

Crocus Musim Gugur sangat beracun dan dapat menyebabkan muntah parah, perdarahan pencernaan, kerusakan hati dan ginjal, dan gagal napas.

Cyclamen

Akar tanaman ini sangat berbahaya bagi hewan peliharaan. Jika tertelan, cyclamen dapat menyebabkan muntah parah dan bahkan kematian.

Halaman:

Editor: Heru Fajar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x