Bacaan Doa Niat Zakat Fitrah Lengkap Dengan Arti dan Latinnya, Baca Hanya di Sini!

- 19 April 2023, 14:30 WIB
Bacaan Doa Niat Zakat Fitrah Lengkap Dengan Arti dan Latinnya, Baca Hanya di Sini!
Bacaan Doa Niat Zakat Fitrah Lengkap Dengan Arti dan Latinnya, Baca Hanya di Sini! /Unsplash @Massimo Adami/

- Untuk diri sendiri dan keluarga

Bacaan: Nawaitu an ukhrija zakatal fitri 'anni wa 'an jami'i ma talzamuni nafawatuhum fardhal lillahi ta'ala.

Artinya: "Aku niat mengeluarkan zakat fitrah utnuk diriku dan seluruh orang yang nafkahnya menjadi tanggunganku, fardhu karena Allah Ta'ala,"

- Orang yang diwakili

Bacaan: Nawaitu an ukhrija zakatal fitri 'an (sebutkan nama) fardhal lillahi ta'ala.

Artinya: "Aku niat mengeluarkan zakat fitrah untuk (sebutkan nama spesifik), fardu karena Allah Ta'ala,"

- Untuk istri

Bacaan: Nawaitu an ukhrija zakatal fitri 'an zaujati fardhal lillahi ta'ala.

Artinya: "Aku niat mengeluarkan zakat fitrah untuk istriku, fardu karena Allah Ta'ala,"

Jadi itulah bacaan niat zakat fitrah beserta artinya yang harus diucapkan saat akan melaksanakan membayar zakat fitrah ini.***

Halaman:

Editor: Hendrik Nuryanto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x