Besok Malam! Simak Cara Sholat Tolak Bala Rebo Wekasan 2021 atau Rebo Pungkasan, Ikuti Panduan Ini

- 4 Oktober 2021, 14:15 WIB
Besok Malam! Simak Cara Sholat Tolak Bala Rebo Wekasan 2021 atau Rebo Pungkasan, Ikuti Panduan Ini
Besok Malam! Simak Cara Sholat Tolak Bala Rebo Wekasan 2021 atau Rebo Pungkasan, Ikuti Panduan Ini /Pixabay/photo-graphe

SEMARANGKU - Simak cara sholat tolak bala Rebo Wekasan 2021 atau Rebo Pungkasan agar dijauhi dari marabahaya.

Panduan shalat Lidaf'il Bala Rebo Wekasan 2021 atau Rebo Pungkasan dapat kamu ikuti panduan yang sudah ada di sini.

Bagi ummat Islam dianjurkan untuk shalat Rebo Wekasan 2021 malam Rabu terakhir bulan Safar.

Pada malam tersebut, Allah menurunkan 360 bala atau musibah ke muka bumi ini pada setiap Rabu terakhir bulan Safar.

Baca Juga: 5 Fitur Milik Google Drive yang Jarang Diketahui, Salah Satunya Konversi File Lebih Mudah

Sebab, urusan takdir tidak ada yang mengetahui dan bisa saja datang kapan saja kepada manusia.

Oleh karenanya, Rebo Wekasan dikenal dengan hari sial karena pada hari tersebut turunnya 360 musibah baik kecil maupun besar.

Pada tanggal tersebut merupakan hari terakhir Rabu di bulan Safar atau dikenal dengan sebutan Rebo Pungkasan.

Islam mempercayai bahwa hari Rabu akhir bulan Safar adalah hari marabaya sebab Allah menurunkan 360 ribu musibah ke muka bumi ini.

Halaman:

Editor: Sauqi Romdani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah